Suara.com - Denise Chariesta belakangan viral atas pengakuannya hamil di luar nikah. Namun hubungan Denise Chariesta dengan JK sang kekasih justru kandas.
Kehamilan Denise Chariesta yang di luar nikah menuai pro kontra. Meski tidak membenarkan perbuatannya, Denise Chariesta dipuji karena mempertahankan janin yang dikandungnya.
Namun baru-baru ini, ada yang penasaran kenapa perut Denise Chariesta belum terlihat buncit. Setidaknya, hal itu terlihat saat Denise Chariesta hadir di podcast Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah.
"Wih Denise keliatan banget tambah gemukan ya di sini. Tapi gue masih penasaran kok nggak keliatan perutnya membesar? Tapi emang ada sih orang yang badan gemuk tapi perutnya nggak kelihatan besar kalo hamil," komentar akun @enaa*** di unggahan lambe_danu.
Namun tak sedikit pula yang membela artis kontroversial tersebut.
"Soalnya dia tinggi juga," balas akun @shea***.
"Mohon maaf nih sebelumnya tapi banyak orang-orang di sekitarku yang hamil karena MBA tuh emang perutnya nggak terlalu kelihatan," kata @irma***.
"Aku dulu waktu hamil anak kedua nggak kelihatan hamil, dikira gemuk aja sama teman. Pas aku gendong bayi temanku tanya anak siapa, aku jawab ya anaku, dia kaget lah kapan hamilnya katanya, karena sering ketemu hampir tiap pagi di pasar," komentar ayank***
"Aku setiap hamil di 7 bulan baru keliatan, kalo sebelom itu nggak pernah keliatan," timpal aiimul***.
Baca Juga: Sudah Ditinggal Saat Hamil, JK Malah Sumpahin Denise Chariesta Tidak Akan Dapat Pria
Keputusan Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah mengundang Denise Chariesta juga ramai dikritik. Pasalnya Aurel diketahui dekat dengan Ayu Dewi yang suaminya diduga pernah selingkuh dengan Denise.
"Padahal Ahha udah terkenal tanpa ngundang Denise juga bakal tetep banyak yg nonton, ini sama aja ngungkit luka lama temen sendiri walaupun fokus podcastnya beda tetep aja," kata akun @kidha***.
"Mau-maunya si atta ni ngundang Mak cadel…kek nggak ada yang lain aja diundang," timpal @dilil***.
Kontributor : Neressa Prahastiwi
Berita Terkait
Terpopuler
- Pengamat Pendidikan Sebut Keputusan Gubernur Banten Nonaktifkan Kepsek SMAN 1 Cimarga 'Blunder'
- Biodata dan Pendidikan Gubernur Banten: Nonaktifkan Kepsek SMA 1 Cimarga usai Pukul Siswa Perokok
- Maaf dari Trans7 Belum Cukup, Alumni Ponpes Lirboyo Ingin Bertemu PH Program Xpose Uncensored
- 6 Shio Paling Beruntung Kamis 16 Oktober 2025, Kamu Termasuk?
- Makan Bergizi Gratis Berujung Petaka? Ratusan Siswa SMAN 1 Yogyakarta Keracunan Ayam Basi
Pilihan
-
Menkeu Purbaya Curigai Permainan Bunga Usai Tahu Duit Pemerintah Ratusan Triliun Ada di Bank
-
Pemerintah Buka Program Magang Nasional, Siapkan 100 Ribu Lowongan di Perusahaan Swasta Hingga BUMN
-
6 Rekomendasi HP 2 Jutaan Memori Besar untuk Orang Tua, Simpel dan Aman
-
Alhamdulillah! Peserta Magang Nasional Digaji UMP Plus Jaminan Sosial dari Prabowo
-
Kabar Gembira! Pemerintah Guyur BLT Ekstra Rp30 T, 17 Juta Keluarga Baru Kebagian Rezeki Akhir Tahun
Terkini
-
Eks Karyawan Absen Pemeriksaan Polisi, Ashanty Dilawan Balik, Siapkan Gugatan Hukum
-
Raim Laode Ungkap Urusan Ranjang di Panggung, Penonton Dibuat Tertawa Sekaligus Baper
-
Keanu AGL Curhat Diremehkan Aktor di Lokasi Syuting, Nama Umay Shahab Terseret
-
Kesabaran Habis, Erin Taulany Ancam Bongkar Aib Andre Taulany: Tunggu Tanggal Mainnya
-
Dokter Kamelia Blak-blakan Cerita Awal Kedekatan dengan Ammar Zoni
-
Erin Sindir Andre Taulany usai Gugatan Cerai Bocor: Belajar Agama Lagi Biar Enggak Sesat
-
Erin Taulany Bantah Tudingan Hedon dan Boros di Gugatan Cerai Andre Taulany
-
Pihak Ammar Zoni Curiga Ada Upaya Pembungkaman, BAP tanpa Pengacara hingga Dugaan Pemerasan
-
Sama-Sama Mualaf, Beda Cara Celine Evangelista dan Ruben Onsu saat Difitnah
-
Dulu Broken Home dan Kini Diselingkuhi Istri, Suami Julia Prastini Tulis Pesan Haru untuk Anak