Suara.com - Banyak film nasional yang kisahnya diadaptasi dari sebuah novel. Hasilnya pun sangat luar biasa bahkan sebagian sukses besar.
Bagi para penggemar baca novel, film adaptasi juga dapat menjadi audiovisual dari kata demi kata yang mereka baca.
Jika sebelum difilmkan, kita hanya bisa membangun imajinasi, maka dengan film kita dapat melihat adegan dalam film secara lebih nyata.
Film apa saja yang diadaptasi dari novel? Berikut ulasannya.
1. Seperti Dendam Rindu Harus Dibayar Tuntas
Film yang bisa ditonton di Netflix ini merupakan adaptasi dari novel best seller karya Eka Kurniawan. Film yang dirilis tahun 2021 ini bercerita tentang Ajo Kawir (Marthino Lio), seorang jagoan yang tak takut mati.
Sayangnya Ajo memiliki masalah impoten yang disebabkan oleh kejadian mengejutkan saat usinya masig remaja.
2. Merindu Cahaya de Amstel
Mengusung genre religi, film ini telah tayang di biokops pada awal tahun 2022 lalu. Berasal dari kisah nyata, tokoh-tokoh yang berada di dalam cerita Arumi Ekowati ini berdasarkan pengalamannya bertemu wanita mualaf di acara peluncuran buku.
Baca Juga: Sinopsis The Frozen Ground, Film Nicolas Cage Mengejar Pembunuh Berantai yang Tayang di Televisi
Seperti novelnya, film ini menggambarkan perjalanan mualaf seorang wanita bernama Khadija Veenhoven.
3. Garis Waktu
Garis Waktu merupakan buku kedua karya Fiersa Besari yang berisi kumpulan surat yang tertulis sejak tahun 2012-2016. Film yang rilis di tahun 2022 ini menceritakan tentang sepasang kekasih bernama Sena dan April yang hubungannya tak kunjung mendapat restu.
4. Thank You Salma
Tank You Salma menjadi penutup dari film trilogi Dear Nathan yang menceritakan kisah cinta Nathan dan Salma. Film ini merupakan adaotasi dari novel berjudul sama karya Erisca Febriani.
5. Geez & Ann
Berita Terkait
-
Ulasan Novel Lelaki Harimau: Kekerasan Rumah Tangga hingga Trauma Generasi
-
Sambut Tahun Baru dengan Teror, Nonton Film Dusun Mayit Beli 1 Gratis 1 di m.tix
-
Ascendance of a Bookworm Bagian 5 Diadaptasi Jadi Manga Rilis Januari 2026
-
Novel Pukul Setengah Lima, Mencari Pintu Keluar dari Realitas Kehidupan
-
Mengenal Budaya Makassar Lewat Novel Romansa Anjungan Losari Karya Nurfatimah AZ
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
160 Ribu Orang di Sarinah Pilih Hening demi Korban Bencana: Tiara Andini hingga Donasi Miliaran
-
MNET Bocorkan Reuni Wanna One di Awal 2026, Reality Show Jadi Proyek Perdana
-
Marion Jola Ikut Geram dengan Sikap Tengil Insanul Fahmi
-
Dilaporkan Istri Sah ke Polisi, Satu Cara Ini Disebut Bisa Selamatkan Inara Rusli dari Jeratan Hukum
-
Sinopsis Wonder Man, Perjalanan Aktor Hollywood Masuk Dunia Superhero
-
Analisis Deolipa Yumara: Kenapa CCTV Ilegal Tetap Bisa Seret Inara Rusli di Kasus Zina
-
Siap Lepas Masa Lajang, Ini Deretan Pasangan Artis yang Berniat Gelar Pernikahan di 2026
-
Slank Gelar Sayembara Cover Lagu 'Republik Fufufafa', Tantang Slankers Unjuk Kreativitas Tanpa Batas
-
Pilih Cerai dari Ridwan Kamil, Atalia Praratya Ungkap Harapan Baru di 2026
-
Rumah Keluarga dan Mobil Jadi Sasaran, Sherly Annavita Buka Rekaman CCTV Aksi Teror