Suara.com - Sosok Putri Ariani sedang menjadi perbincangan publik usai berhasil mendapat Golden Buzzer di America's Got Talent.
Ini bukan pertama kalinya Putri Ariani mengikuti lomba atau ajang pencarian bakat.
Sejak kecil Putri Ariani memang sudah kerap mengikuti lomba menyanyi, tetapi selalu sengaja dibuat kalah oleh para juri karena kondisinya yang tuna netra.
Hal itu disampaikan Irfan Hakim saat Putri Ariani dan sang ibu bertandang ke rumahnya pada September 2022 lalu.
"Mamanya cerita waktu kecil kalau lomba, dia suaranya bagus, tapi juri-juri tuh cari alasan supaya dia kalah. Dari 12 peserta, dia jadi 12 terus," kata Irfan Hakim.
Alasan yang dilontarkan para juri selalu tidak berkaitan dengan suara.
Misalnya, para juri selalu berkomentar soal gaya berpakaian, baju kurang, hingga suara sengaja disebut fals.
sampai akhirnya Putri Ariani tertarik ikut ajang Indonesia's Got Talent hanya untuk membuat orang lain menghargai dirinya.
"Akhirnya pas di TV ada Indoensia's Got Talent, 'aku mau itu', cuma sebatas supaya orang menghargai dia," sambungnya.
Baca Juga: Syahrini 'Tampar' Haters dengan Gelang Rp700 Juta: Semakin Difitnah, Semakin Kaya
Tapi ternyata Putri Ariani keluar sebagai juara Indonesia's Got Talent pada 2014 silam.
Berita Terkait
-
Nicky Tirta Unggah Video Klip Lawas Bersama Putri Ariani, Warganet Soroti Adegan yang Jadi Kenyataan
-
Tak Bisa Melihat Sejak Lahir, Putri Ariani Justru yang Kuatkan Ibunya: Bagi Aku Ini Normal
-
Mata Mimi Peri Sampai Bengkak, Nangis Bangga Nonton Putri Ariani di America's Got Talent
-
Selain Nyanyi, Putri Ariani Fasih Baca Al-Quran Braille dengan Suara Merdu
-
Profil Putri Ariani, Penyanyi Tunanetra Asal Indonesia yang Raih Golden Buzzer di America's Got Talent
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- Detik-detik Menteri Trenggono Pingsan di Podium Upacara Duka, Langsung Dilarikan ke Ambulans
Pilihan
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
Terkini
-
Jule Samakan Pernikahan dengan Kontrak Bisnis: Jangan Nikah Muda, Senang-Senang Dulu
-
5 Artis Merenungi Kembali Keputusan Nikah Muda, Terbaru Jule
-
Kakak Maia Estianty Bantah Keluarganya Acuhkan Ahmad Dhani: Tapi Kalau Sama Istrinya...
-
Aparat yang Sidak Penjual Es Kue Jadul Minta Maaf Sudah Salah Tuduh: Bentuk Respons Cepat
-
Pernah Pacaran, Ungkapan Duka Ardina Rasti untuk Lucky Element Tuai Pro Kontra
-
Banting Tulang dari Masa Sulit demi Keluarga, Ayah Ungkap Sifat Asli Lula Lahfah
-
Demi Jemput Cucu, Eva Manurung Rela Kenakan Hijab
-
Reza Arap Datang Tahlilan, Ayah Lula Lahfah Bungkam soal Pemeriksaan Kasus Putrinya
-
Melaney Ricardo Ungkap Masa Kelam: Pernah Gila Party hingga Mulut Berbusa dan Nyaris Tewas
-
Reza Arap Ada di TKP Kematian Lula Lahfah, Polisi: Makanya Kami Minta Klarifikasi