Suara.com - Isu perselingkuhan Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting bertahun-tahun lalu kembali ramai diperbincangkan publik kembali.
Sebab, pernyataan Jessica Iskandar yang seolah membenarkan Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting selingkuh di belakang Nagita Slavina kembali viral di media sosial.
Kala itu, Jessica Iskandar sempat membalas komentar seorang warganet yang menegurnya di media sosial. Namun, jawaban ibu 2 anak itu justru membenarkan bahwa Ayu Ting Ting adalah orang ketiga dalam rumah tangga Raffi Ahmad dan Nagita Slavina.
"Mbak justru saya nggak mau buka aib mereka. Karena bukan urusan saya. Kalau saya jahat, sudah dari awal saya umumkan mereka selingkuh. Tapi kan enggak. Jadi tolong dijaga," komentar Jessica Iskandar bertahun-tahun lalu yang kembali viral diunggah oleh akun Instagram @lambe__danu, Jumat (16/6/2023).
Bahkan, Jessica Iskandar sempat membenarkan bahwa pernyataannya dalam komentar itu memang mengarah pada isu perselingkuhan itu ketika diwawancara awak media.
"Aku nggak tulis. Tapi, ya itu maksudnya ke situ," potongan video wawancara Jessica Iskandar soal komentarnya tersebut.
Dalam unggahan itu, ada pula video Ayu Ting Ting yang protes semua TV sedang memberitakannya karena ulah Raffi Ahmad.
"Raffi Ahmad, lo dengerin uneg-uneg gue. Gara-gara lo, berita gue di TV hampir tiap detik, tiap menit, tiap jam sampai ngegangguin hidup gue," ujar Ayu Ting Ting.
Sejumlah warganet pun berpikir bahwa isu perselingkuhan Raffi Ahmad dan Ayu Ting Ting kala itu memang benar. Ada pula yang menantang janda 1 anak itu untuk membuktikan bahwa isu itu tidak benar.
Baca Juga: Irma Rachim, Sebut Sosok Ini Sebagai Manusia Alien, Buat Doddy Sudrajat?
"Kalau gak selengki, Gigi nggak mungkin jadi males sama si tingtong. Sampai bilang gak kenal, logika aja deh," kata @ohayogozaimasu***.
"Bukti yang paling valid adalah mama Gigi jauhi dia," timpal @defseul***.
"Dari dulu bilangnya cuman difitnah, bukti dibilang editan. Padahal kalau emang merasa difitnah kasih pembuktian terbalik. Bukti yang bilang diedit, kasih bukti langsung dari instansi terkait. Contoh paspor, mutasi rekening. Giliran dikasih lihat langsung reaksi istri sah ketemu ATT, tetap aja yang dibully istri sah. Dibilang sok, kira-kira istri sah di luaran sana kalau ketemu ekx selingkuhan lakinya masih mau cipika cipiki gak?" sambung @maydayanti**.
Berita Terkait
-
Tidak Romantis ke Ayu Ting Ting Lagi, Boy William Ternyata Punya Trauma dengan Pernikahan
-
Reaksi Maia Estianty Disorot Tahu Celine Evangelista Dijuluki Jailangkung Andara: Kayak Dejavu
-
Doddy Sudrajat Ribut dengan Puput, Warganet Desak Mayang Tegur Ayahnya: Kasih Tahu Sebelum Kena Azab
-
Bantah Sekolah Mayang Dibiayai Puput, Doddy Sudrajat: Nafkah Kan Bersama
-
Sumber Kekayaan Doddy Sudrajat, Bapak Mayang yang Kerap Dicap sebagai Pengangguran
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash