Suara.com - Artis Laura Basuki mendadak jadi perbincangan di kalangan warga Twitter. Ini karena muncul video berlatar hitam dengan suara yang disebut sedikit manja.
Video Laura Basuki hadir dari postingan Instagram Story, berdurasi tiga detik. Bintang film Cek Toko Sebelah 2 ini mengatakan tetap mau bicara dengan seseorang.
"Hmm, masih mau ngobrol," ucap Laura Basuki dalam video yang juga hadir di akun @/areajulid, Rabu (12/7/2023).
Warganet lantas bertanya-tanya soal postingan ini. Apalagi dengan nada suara yang disebutnya sedang bermanja-manja.
"Seksi, suaranya manja-manja gimana gitu," kata @non******.
"Menanti plot twist," sahut yang lain.
Ada juga beberapa warganet yang menduga unggahan ini hanya sekadar teknik marketing. Sebab ternyata, Laura Basuki tengah terlibat dalam film berjudul Sleep Call.
"Laura Basuki duta Sleep Call," kata @ran******.
"Makin aneh-aneh aja promosi orang tuh," ucap @cio******.
"Marketing sleep call pasti," timpal yang lain.
Berita Terkait
-
Masih Proses Cerai, Inara Rusli Kode Sudah Punya Pengganti Virgoun?
-
Momen Kocak Asnawi Mangkualam Main Threads, Dari Nyari Jodoh Sampai Ngajak Sleep Call
-
Asnawi Butuh Teman Sleep Call, Cewek-cewek Auto Merapat!
-
4 Bahaya Sleep Call bagi Kesehatan, Segera Hindari!
-
Link Nonton Before, Now and Then (Nana) HD Full Movie, Ada di IndoXXI, LK21, Telegram?
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
IHSG Anjlok Hampir 8 Persen Gegara MSCI, BEI: Kita Melakukan Segala Effort
-
IHSG Anjlok 7 Persen Usai MSCI Soroti Transparansi dan Likuiditas Saham RI, BEI Buka Suara
-
IHSG Ambruk Hampir 8 Persen
-
IHSG Anjlok 6% Lebih, Rekor Terburuk di Era Menkeu Purbaya
-
Festival Bidar Palembang: Tradisi Sungai Musi yang Bertahan Sejak Zaman Kesultanan
Terkini
-
Klaim Edukasi Berujung Bidikan Propam: Oknum Polisi Kasus Es Gabus Terancam Sidang Etik
-
Ramai Spekulasi soal Kematian Lula Lahfah, Bunga Zainal Semprot Netizen: Enggak Ada Empati
-
Promo Buy 1 Get 1 Free Tiket Film Tolong Saya! (Dowajuseyo) di m.tix, Buruan Cek Sebelum Hangus
-
Baim Wong Diduga Oplas di Korea, Langsung Kena Semprot Luna Maya: Jangan Aneh-Aneh Deh!
-
Nabilla Aprillya Mantan Atta Halilintar Babak Belur, Diancam Dihabisi Nyawanya
-
Tragis, Guru SMP di Luwu Utara Babak Belur Dihajar Siswa Usai Tegur Aksi Bolos
-
Haykal Kamil Dipalak di Kendari, Pelakunya Nekat Banget
-
Musisi Legendaris Ryan Kyoto Tutup Usia
-
Sambil Menahan Tangis, Chiki Fawzi Umumkan Dicopot Mendadak Sebagai Petugas Haji
-
Fitnah Berujung Berkah, Penjual Es Gabus yang Dianiaya Aparat Kini Dihadiahi Motor dan Sembako