Suara.com - Nama komedian Mandra belakangan ini ramai diperbincangkan usai diketahui memiliki seorang putri berparas cantik bernama Tia Septiana.
Namun baru-baru ini tersiar kabar bahwa bintang serial Si Doel Anak Sekolahan ini mengembuskan napas terakhirnya. Mandra dikabarkan meninggal dunia secara mendadak.
Kabar tersebut disampaikan dalam sebuah video unggahan kanal YouTube Coretan Tinta Selebritis pada Sabtu (20/5/2023). Video tersebut dituliskan dengan judul "Innalillahi, Pelawak Mandra Meninggal Dunia, Pecah Tangis Sahabat Artis di Rumah Duka."
Dalam sampul video tersebut tampak potret Mandra disandingkan dengan iring-iringan jenazah. Tampak program berita sedang memberitakan kabar kepergian sang komedian.
Lantas benarkah kabar yang diberitakan dalam video berdurasi tiga menit 35 detik itu?
Penjelasan
Setelah video tersebut ditonton secara utuh, video tersebut tidak menampilkan fakta yang sesuai dengan isi judul video. Tidak disebutkan kebenaran soal Mandra meninggal dunia.
Di sisi lain hingga hari ini komedian lawas itu masih kerap membagikan kesehariannya di Instagram. Tampak laki-laki 58 tahun itu masih dalam keadaan sehat.
Kesimpulan
Baca Juga: Tak Pede Jalan Bareng Anak Bungsu yang Berusia 3 Tahun, Mandra Kesal Sering Dikira Engkong
Dari penjelasan di atas dapat disimpulkan bahwa kabar yang dibagikan dalam video unggahan kanal YouTube Coretan Tinta Selebritis tersebut merupakan kabar hoaks. Judul serta sampul video sengaja dibuat dengan informasi keliru dengan tujuan menyesatkan penontonnya.
Berita Terkait
-
Tak Pede Jalan Bareng Anak Bungsu yang Berusia 3 Tahun, Mandra Kesal Sering Dikira Engkong
-
Nama Anak Mandra Dicatut Penipu dengan Modus Donasi, Sudah Ada yang Kasih Rp10 Juta
-
Profil Tia Septiana, Anak 2 Komedian Mandra yang Cantik dan Punya Usaha Kuliner Betawi
-
Bak Pinang Dibelah Dua, Wajah Anak Mandra yang Viral Ternyata Persis dengan Sang Ibu
-
Wajah Tak Mirip, Mandra Sering Dikira Punya Istri Muda Gegara Anak Gadisnya Berparas Bule Nempel Terus
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Purbaya Gregetan Soal Belanja Pemda, Ekonomi 2025 Bisa Rontok
-
Terjerat PKPU dan Terancam Bangkrut, Indofarma PHK Hampir Seluruh Karyawan, Sisa 3 Orang Saja!
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Pemain Keturunan Jerman-Surabaya Kasih Isyarat Soal Peluang Bela Timnas Indonesia
Terkini
-
Live dari Dalam Penjara, Nikita Mirzani Kembali Edukasi soal Skincare
-
Nabilah Eks JKT48 Jadi Relawan ke Yordania, Sempat Dicurigai Bawa Sajam
-
Aksi Heroik Idol Vanesa Minerva Land Bekuk Maling di Kosannya Sendiri
-
Darah Pejuang Mengalir Deras, 5 Artis Tanah Air Ini Keturunan Pahlawan Nasional
-
Cerita Etenia Croft Kejar Bunga Sakura Mekar di Jepang Saat Syuting Video Klip Single Baru
-
5 Bisnis Clara Shinta yang Membuatnya Kaya Raya sebagai Single Parent
-
HyunA Minta Maaf Usai Ambruk di Panggung Waterbomb Macau 2025
-
Melanie Subono Gebrak Medsos: Unggah 19 'Dosa' Soeharto, Pertanyakan Kelayakan Gelar Pahlawan
-
Al Ghazali Ziarah ke Makam Kakek Buyut, Pahlawan Nasional HOS Tjokroaminoto
-
Pemain Film Pee Mak, Davika Hoorne Resmi Menikah dengan Aktor Ter Chantavit