Suara.com - RCTI menghadirkan rangkaian acara seru menjelang perayaan ulang tahun yang ke-34. Acara tersebut digelar di Metropolitan Mall Cibubur, Cileungsi selama dua hari berturut.
Rangkaian acara dimulai dengan diadakannya konser betajuk #ILOVERCTI34 yang diadakan pada hari ini, Jumat (18/8/2023) sekira pukul 22.00 WIB.
Deretan musisi ternama pun didapuk memeriahkan acara. Sebut saja ada Rhoma Irama sampai JKT48.
"Konser ini disiarkan secara live dan dimeriahkan oleh Raja Dangdut Rhoma Irama dan Soneta Grup, Armada, JKT48, Ghea Youbi dan Dara FU," demikian bunyi surel yang diterima Suara.com.
Lalu keesokan harinya, Sabtu (19/8/2023) ada Dahsyatnya RCTI34. Dipandu oleh Raffi Ahmad, Ayu Dewi, Denny Cagur dan Claudia Andhara, Dahsyatnya RCTI34 dimulai pukul 15.00 WIB.
"Nanti ada bintang tamu seperti Restu, Ghea Indrawari, Vagetoz, Duo Anggrek dan Aurel Oktavia," bebernya.
"Serta ada juga finalis MCI juga akan menambah keseruan yaitu Fani, Yulita, Lord Adi, Syahril, Firhan dan Kai," imbuhnya.
Menariknya lagi di tempat yang sama juga dihelat Meet and Greet bersama pemain sinetron Cinta Tanpa Karena.
Aktor dan aktris yang hadir ada Ochi Rosdiana, Steffi Zamora, Ikhsan Saleh dan Reuben Elishama.
Baca Juga: Bantah Jadi Pelawak Senior Sombong di OVJ, Kode Denny Cagur Bikin Netizen Paham: Parto Kayaknya
Bagaimana menurut kalian?
Berita Terkait
-
Bantah Jadi Pelawak Senior Sombong di OVJ, Kode Denny Cagur Bikin Netizen Paham: Parto Kayaknya
-
Putri Ariani Goyang Istana Negara dengan Lagu Rungkad, Tyas Mirasih Gelar Pengajian Jelang Nikah
-
Belum Mau Terjun ke Politik, Raffi Ahmad: Gue Masih Mau Cari Duit
-
Viral Game Cocoki Susah Dimenangkan, Raffi Ahmad: Kata Cipung Papa Beli Aja Sahamnya
-
Rundown Acara Mini Konser Hwang Min Hyun di Jakarta Terungkap, Simak Jadwal Jumpa Pers Hingga Open Gate
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
Terkini
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut
-
Adly Fairuz dan Angbeen Rishi Kompak Absen di Sidang Cerai Perdana
-
Lawan Fobia, Norma Cinta Pasrah Dikerubungi Ular di Lokasi Syuting Danyang Wingit Jumat Kliwon
-
Daehoon Gugat Cerai Jule, Nasib Hak Asuh 3 Anak dan Harta Gana-gini 'Terlarang Dijawab'
-
Viral Momen Mbak Rara Kendalikan Cuaca di Pemakaman Raja Pakubuwono XIII
-
Penjelasan Ending Film Predator: Badlands, Ada Berapa Post-Credit Scene?
-
Ariel NOAH Perankan Dilan 1997, Ini 5 Film Lain Berlatar Bandung yang Gak Kalah Bikin Baper!
-
5 Film Pahlawan Wajib Ditonton di Netflix, Sambut Hari Pahlawan 10 November!
-
Hamish Daud Menepi dari Sidang Cerai Setelah Sepakat Pisah dari Raisa
-
Sempat Gagal, Jennifer Lawrence dan Robert Pattinson Bersatu di Film Baru Setelah Ditolak Twilight