Suara.com - Video Aul 'Tutorial Hidup' mendadak jadi FYP di TikTok. Dalam penampilan panggungnya baru-baru ini, Aul rupanya jatuh dari atas panggung.
Momen Aul 'Tutorial Hidup' jatuh dari atas panggung terekam kamera penonton yang menyaksikan acara BPN GO di Balikpapan. Simak fakta TikToker Aul jatuh dari panggung berikut ini.
1. Aul Ajak Penonton Nyanyi Lagu Idgitaf
Momen Aul 'Tutorial Hidup' jatuh dari panggung terekam saat menyanyikan lagu Idtigaf. Aul terlihat menepi ke depan panggung untuk mengajak penonton bernyanyi dengan menyodorkan mic.
2. Aul Jatuh dari Atas Panggung
Aul 'Tutorial Hidup' selanjutnya tampak ingin duduk di pinggir panggung atau mengambil mic-nya kembali dari penonton. Tak terduga, Aul justru jatuh terpelanting dari atas panggung.
3. Aul Diduga Tertimpa Sound System
Bukan hanya jatuh dari atas panggung, sound system yang berada tepat di sebelah Aul 'Tutorial Hidup' ikut tersenggol. Sound system tersebut ikut jatuh dari atas panggung sehingga kondisi Aul dikhawatirkan.
4. Aul Masih Lanjut Manggung usai Jatuh
Baca Juga: Totalitas PNS Viral Yuni Jasmine Ingin Wajah Plek Ketiplek Barbie, Dagunya Malah Kayak Bisul
Aul 'Tutorial Hidup' ternyata masih lanjut manggung usai jatuh dan diduga tertimpa sound system. Kocak seperti biasa, Aul justru mengungkap harapan videonya jatuh bisa FYP di TikTok yang ternyata benar-benar terwujud.
5. Aul Masih Loncat-loncat di Lagu Terakhir
Setelah jatuh, penampilan Aul 'Tutorial Hidup' tetap totalitas. Saat menyanyikan lagu "Igiboyah" hasil improvisasinya untuk penampilan terakhir, Aul bahkan tetap maksimal sambil lompat-lompat.
6. Hasil Rontgen Aul
Tak ingin bikin fans khawatir, Aul 'Tutorial Hidup' pun langsung pergi ke dokter usai manggung dan mengungkap hasil pemeriksaan. Dari hasil rontgen, Aul menyampaikan apabila tidak ada cedera parah yang teridentifikasi.
7. Kondisi Aul Usai Jatuh dari Panggung
Berita Terkait
-
Innalillahi, Seleb TikTok Aul 'Tutorial Hidup' Jatuh dari Panggung
-
5 Sumber Kekayaan Richard Lee, Dokter yang Tengah Berseteru dengan Tiktoker Farel Aditya
-
Farel Aditya Anak Siapa? Tiktoker Muda Berseteru dengan dr Richard Lee
-
Farel Aditya Merokok Sambil Bertelanjang Dada, Richard Lee: Jago ya, Gue yang Malu
-
Mantan Sales, Puput Numita Kini Sukses Jadi Selebgram Gara-Gara Konten Menggoda
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash