Suara.com - Hubungan yang memanas antara Nikita Mirzani dan anaknya, Laura Meizani Nasseru Asry atau Lolly berakhir dengan klimaks.
Nikita atau akrab disapa Nyai mengaku sudah putus hubungan dengan Lolly, setelah sebelumnya ibu dan anak itu terlibat perseteruan di media sosial.
Kini, Nikita mengaku sudah mengikhlaskan Lolly dan tidak ingin lagi memantau kehidupannya di Inggris. Tak hanya itu, ibu tiga anak itu mengaku mengaku sudah berusaha menjadi orang tua yang baik untuk Lolly, namun kenyataannya sang putri kerap melawannya.
Lantas seperti apakah sosok Lolly? Berikut ulasannya.
Profil Lolly
Lolly yang memiliki nama lengkap Laura Meizani Nasseru Asry merupakan anak Nikita dari suami pertamanya yakni Nasseru. Lolly lahir dari rahim Nikita Mirzani pada 2007 lalu.
Tak banyak informasi mengenai ayah Lolly. Namun dalam channel YouTube pribadinya pada Minggu (30/10/2022), Nikita menyebut kalau suami pertamanya adalah dari kalangan pejabat negara.
"Mantan suami pertama Niki papanya anggota DPR/MPR. Terus memang tidak pernah diekspos, soalnya papanya cukup terkenal, anaknya juga lumayan gaul," kata Nikita Mirzani dalam video itu.
Lolly sendiri baru muncul ke publik sejak disebut-sebut menjalin hubungan dengan anak Olla Ramlan bernama Sean.
Baca Juga: Biodata dan Profil Geni Faruk: Ibunda Thariq Halilintar yang Beda Sikap ke Fuji dan Aaliyah Massaid
Sebelumnya, dara berusia 15 tahun itu jarang dipublikasikan, namun sang ibu sesekali kerap membicarakan Lolly.
Prestasi Lolly
Layaknya anak gadis yang beranjak remaja, Lolly diketahui merupakan penggemar boyband asal Korea Selatan, BTS. Hal itu terungkap dalam sejumlah unggahannya di akun media sosial Instagramnya.
Satu hal yang menarik dari sosok Lolly, ia juga menekuni olahraga memanah dan sempat mengikuti turnamen pada 2021 lalu.
Dalam turnamen yang bertajuk Fly Navy International Archery Open 2021 itu, putri sulung Nikita Mirzani itu berhasil masuk ke 16 besar.
Agama Lolly
Berita Terkait
-
Biodata dan Profil Geni Faruk: Ibunda Thariq Halilintar yang Beda Sikap ke Fuji dan Aaliyah Massaid
-
Sempat Ngaku Agnostik, Momen Angela Gilsha Dibaptis Sukses Bikin Haru
-
Biodata dan Profil Virly Virginia: Mantan Model Majalah yang Kini Terlibat Kasus Film Porno
-
Biodata dan Profil Ustaz Khalid Basalamah: Pendakwah yang Adabnya Jadi Sorotan Saat Bertemu Denny Sumargo
-
Lolly Berontak, Nikita Mirzani Nyesel Sekolahkan Anak ke Inggris: Aku Tidak Berpikir 2 Kali
Terpopuler
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong