Suara.com - TikToker cilik bernama Nawid Yosufi disebut-sebut berhasil mengungkap perselingkuhan melalui konten yang ia unggah. Nawid dikenal jago bahasa Inggris dan kerap menggelar wawancara acak ke pejalan kaki di tempat umum.
Seorang pengguna TikTok yang jeli sontak menunjukkan bahwa Nawid mengungkap seorang pasangan yang tengah berselingkuh.
"Ada itu video Ani-ani sama gadun di konten Nawid terciduk," tulis seorang warganet.
Bahkan konten tersebut membuat pengguna lain mengunggah ulang video Nawid dengan keterangan "Tips dan trik untuk ani-ani yang takut ketemu Nawid, jika lagi jalan di emoll bersama gadun."
Terkait isu tersebut, Nawid menegaskan bahwa dirinya selalu meminta izin kepada pihak yang ia ajak ngonten.
"Aku selalu meminta izin kepada orang yang sudah aku wawancarai untuk diposting videonya, jika seseorang tersebut tidak menyetujui maka tidak akan memposting," ungkap Nawid dalam pernyataannya saat diterjemahkan dari Bahasa Inggris.
Profil Nawid Yosufi: TikToker cilik Timur Tengah
Dikutip dari biodata Nawid Yosufi, ia lahir pada 12 April 2015.
Ia berasal dari Afghanistan.
Baca Juga: Nyanyi Dear God di Kelas, Guru Bahasa Inggris di Lombok Debut di Instagram Avenged Sevenfold
Usia Nawid kini hanya menginjak 8 tahun, namun sudah menggaet audiens dari berbagai negara.
Nawid Yosufi sempat di undang ke acara Talkshow "Pagi Pagi Ambyar" usai menggaet audiens dari Indonesia.
Adapun kala itu ia ditemani Hasan Yosufi, sang ayah.
Nawid juga kala itu memperagakan kemampuannya dalam olahraga tinju di depan pembawa acara.
Hobi wawancarai orang asing
Kesuksesan Nawid datang berkat karismanya kala mewawancarai orang asing dalam bahasa Inggris. Salah satu konten populer Nawid yakni ‘Random question in public’.
Berita Terkait
-
Nyanyi Dear God di Kelas, Guru Bahasa Inggris di Lombok Debut di Instagram Avenged Sevenfold
-
Anak Ari Wibowo Kecewa Inge Anugrah Tuding Dirinya Bohong soal Orang Ketiga: Kenzo Dibilang Anak Durhaka
-
5 Pengaruh Buruk Perselingkuhan terhadap Kesehatan Mental Korban
-
Adu Akting dengan Syahnaz Sadiqah, Wajah Asli Lady Nayoan Tuai Decak Kagum: Bagai Bumi dan Langit
-
Verrell Bramasta Ulang Tahun, Sahabat Cowok Rangkul Akrab: Love You!
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Bintang Papan Atas Bertarung Sengit di IMAA 2025, Siapa Saja Nominatornya?
-
7 Film dan Series Zombie Netflix dari Asia Tenggara Selain Indonesia, Gak Kalah Seru!
-
5 Film dan Drakor Terbaru yang Tayang di Viu November 2025, Ada Taxi Driver 3
-
Imbas Admin X Balas Komentar RM BTS Mirip Indy Barends, Host Live Somethinc Jadi Sasaran Amuk Fans
-
Vidi Aldiano Takut Penyakit Genetik Menurun Jika Punya Anak
-
Bukan Pacar, Titi DJ Cemburu Dengar Thomas Djorghi Cerita Cewek Lain
-
Stephanie Poetri Pilih Child Free, Titi DJ Justru Senang
-
Rose BLACKPINK Ukir Sejarah di Grammy, Kolaborasi dengan Bruno Mars Sabet Dua Nominasi Utama!
-
Mantan Suami Clara Shinta Kerja Apa? Kini Gugat Gono-gini Rp 13 Miliar
-
Teman Rasa Pacar, Titi DJ Sebut Thomas Djorghi Satu-satunya Lelaki di Hati