Suara.com - Usai merayakan 2 bulan pacaran dengan memberikan pesan romantis, Laura Meizani Mawardi alias Lolly langsung ngegas ketika diberi tahu bahwa kekasihnya, Vadel Badjideh bersama perempuan lain.
Saat itu, Lolly sedang berada di transportasi umum dan melakukan live TikTok. Kemudian, anak Nikita Mirzani ini membaca salah satu komentar netizen yang memberi tahu kekasihnya, Vadel Badjideh bersama perempuan bernama Bella.
Namun, Lolly nampaknya tidak mengenal sosok Bella tersebut. Anak Nikita Mirzani lantas menanggapinya dengan bertanya sosok Bella dan tempatnya berkuliah.
"'Vadel lagi sama Bella tuh' Bella tuh siapa? dari mana? anak mana? kuliah di mana Bella? Bella Bella hey, Bella huy, Bella hai," kata Lolly dilansir dari TikTok @elninoinfo, Selasa (19/9/2023).
Sejumlah warganet mengatakan bahwa Vadel Badjideh mengunggah foto perempuan bernama Bella itu di Instagram story yang ditujukan hanya untuk close friend-nya.
Karena itu, mereka justru bertanya-tanya karena Lolly terdengar tidak mengetahui hal tersebut. Apalagi, remaja 16 tahun itu baru saja memberikan pesan romantis dan menyampaikan keinginannya menjadi pendamping hidup Vadel Badjideh saat merayakan 2 bulan pacaran.
"Vadel kan post foto Bella di CF IG nya, masa Lolly nggak tahu?" kata @zhrades***.
"Baru kemarin aniv 2 bulan dengan kata-kata manisnya," kata @intan***.
"Baru aja kemarin buat puisi," kata @devial***.
Baca Juga: Biodata dan Agama Emak Gila, Terseret Kasus Promosikan Judi Online Sebelum Wulan Guritno
"Ohh yang diupload di story CF-nya si Vadel si bellskyyy? wkwkwk," kata @olla***.
Berita Terkait
-
Diajak Salaman Wanita Lain, Reaksi Pratama Arhan Auto Dipelototin Azizah: Awas Zize Ngereog
-
Terungkap Alasan Nikita Mirzani Jadi Lebih Kalem, Gegara Dijauhi Teman yang Bukan Artis
-
Dewi Perssik Singgung Ada Artis yang Takut Bertemu dengan Dirinya, Warganet Menduga Nikita Mirzani
-
Jadi Sorotan Warganet, Mantan Kekasih Azizah Salsha Like Foto Sean Gelael dan Pratama Arhan
-
Sopan saat Bertemu Nikita Mirzani, Jan Ethes Jauhkan Pipinya Ketika Mau Dicium
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Siap Tayang Lebaran 2026, Produksi Danur: The Last Chapter Dibuat Gila-gilaan
-
Perankan Aisyah di Ahlan Singapore, Rebecca Klopper Ungkap Rencana Berhijab di Masa Depan
-
Makin Menawan! 7 Potret Maternity Shoot Aurelie Moeremans di California
-
Pecah Telur! 10 Aktor Perdana Menang Golden Globe Awards
-
Sinopsis Hamnet, Film Drama Terbaik di Ajang Golden Globes 2026
-
Shandy Aulia Tenteng Tas Rp4 Miliar Bikin Ribut, Gigi dan Syahrini Belum Punya?
-
Aulia Sarah Jadi Bidan Ketiban Sial, Film Sengkolo Petaka Satu Suro Kuras Emosi
-
Kaitan Buku Broken Strings Aurelie Moeremans dengan Isu Child Grooming yang Seret Nama Aliando
-
Sinopsis Catch Me If You Can: Drama Kriminal di Netflix yang Masih Layak Dinikmati di 2026
-
Killerman: Liam Hemsworth Jadi Pencuci Uang Amnesia dan Diburu Polisi Korup, Malam Ini di Trans TV