Suara.com - Aaliyah Massaid berbagi cara mendapatkan tubuh yang indah atau bodygoals. Kunci utamanya adalah rutin olahraga dan jaga asupan makanan.
"Caranya bodygoals olahraga, olahraga yang bener, maintan makannya dijaga supaya nggak terlalu banyak gula, ke dokter gizi juga," kata Aaliyah Massaid dalam sebuah video wawancara yang diunggah ulang akun Tiktok @akuimutendak, Jumat (13/10/2023).
Artis yang dikabarkan dekat dengan Thariq Halilintar ini ternyata tak melakukan satu jenis olahraga saja. Kata Aaliyah, tujuannya agar tidak bosan.
"Aku paling tennis, golf, gym, pindah-pindah campur aja," ujar anak Reza Artamevia ini.
Unggahan video wawancara Aaliyah Massaid ini dibanjiri komentar netizen. Alih-alih fokus pada isi wawancara, netizen malah memperhatikan wajah Aaliyah yang dianggap glowing.
"Glowing banget mukanya cantik semoga berjodoh dengan Thariq Aamin," kata netizen.
"No make up no filter dia tetep glowing dia live Iagi nggak pernah pake filter dan dia sering banget tampil natural bahkan sering nggak pake makeup," kata akun @min***.
"Natural aja bening banget mukanya, pipinya sampe merona gitu," ucap akun @ukh****
Ada juga netizen yang memuji kulit wajah Aaliyah yang sehat karena kerap berolahraga.
Baca Juga: Aaliyah Massaid Umumkan Kemenangan Fuji An di TikTok Awards, Apa yang Terjadi di Antara Mereka?
"Kulitnya sehat banget," kata akun @zef***.
"Ni baru kelas dengerin tuh olahraganya," kata akun @bel***.
Aaliyah Massaid saat ini tengah jadi sorotan netizen karena kabar berpacaran dengan Thariq Halilintar. Baru-baru ini, Thariq bahkan sudah berani pamer momen kebersamannya di Instagram.
Berita Terkait
-
Aaliyah Massaid Umumkan Kemenangan Fuji An di TikTok Awards, Apa yang Terjadi di Antara Mereka?
-
6 Fakta Fuji Menang TikTok Awards 2023, Dicap Sombong Karena Lakukan Hal Ini
-
Adab Fuji Bertemu Reza Artamevia dan Aaliyah Massaid Dikritik Pedas: Nggak Sopan!
-
Attitude Fuji Terima Piala TikTok Awards 2023 di Depan Aaliyah Massaid dan Reza Artamevia Dicibir: Makin Menyedihkan
-
Gak Disalamin, Gestur Fuji Ambil Piala di Depan Aaliyah Massaid Dipuji Berkelas
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Raditya Dika Akui Punya Utang Budi pada Andien, Jasa 20 Tahun Lalu yang Tak Terlupakan
-
Gegara Dress Mini, Penampilan Olla Ramlan di Kampung Halaman Jadi Gunjingan
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Mertua Jennifer Coppen Ungkap Alasan Jarang Posting Bareng Kamari, Takut Disangka Manfaatkan Cucu
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!