Suara.com - Donna Harun membagikan video momen bahagia saat tengah berkumpul dengan anak, mantu dan cucu-cucunya di media sosial TikTok pribadi.
Dalam konten video berdurasi 1 menit 42 detik itu, Donna Harun terlihat berkumpul dengan sang putra Ricky Harun dan istrinya, Herfiza Novianti, beserta keempat anak-anak mereka.
Perempuan 51 tahun itu terlihat cantik mengenakan kaos hitam dan rambut panjang digerai. Ia pun cukup telaten meladeni sang cucu di tengah jamuan makan siang dengan aneka rupa sajian menggugah selera.
"Akhirnya bisa kumpul lagi bersama anak dan cucu-cucu, week end bareng setelah dua minggu berpisah. Seneng deh," tulis Donna Harun sebagai keterang video, dibuat Suara.com, Selasa (7/11/2023).
Namun, warganet rupanya banyak yang salah fokus dengan botol hijau di meja makan. Banyak dari mereka bertanya-tanya bahkan tak sedikit yang salah duga jika botol tersebut merupakan soju, minuman alkohol khas Korea.
"Salfok botol ijo, itu minuman apan ya plis," tanya seorang netizen.
"Botol ijo isinya apa," tanya netizen lain.
"Langsung fokus itu apa minumannya yang di botol," tulis netizen berbeda.
"Ada soju kah? Halal? Masih awet muda aja," dakwa seorang netizen.
Baca Juga: Bikin yang Nonton Emosi, Limbad dan Ricky Harun Saling Diam Saat Live TikTok Bareng
"Minumnya soju ya," tuduh netizen berbeda.
Sebagai informasi, botol minum dari beling berwana hijau tersebut merupakan air mineral premium merek Equil Water.
Merek air minum itu biasa disajikan di restoran-restoran mahal dan dibanderol dengan harga cukup mahal.
Berita Terkait
-
Bikin yang Nonton Emosi, Limbad dan Ricky Harun Saling Diam Saat Live TikTok Bareng
-
10 Tahun Menikah, Ricky Harun Sebut Herfiza Posesif Gegara Hal Sepele Ini
-
Profil Ricky Harun, Aktor yang Tetap Awet Muda Meski Sudah jadi Bapak 4 Anak
-
Ricky Harun Mau Bagi-Bagi Emas Gratis, Begini Cara Dapatkannya
-
Diduga Terlibat Pencucian Uang Rafael Alun Trisambodo, Instagram Ricky Harun Diserbu Netizen
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
Terkini
-
Kalina Oktarani Takut Bahas Perceraian Deddy Corbuzier dan Sabrina Chairunnisa
-
Bukan Soal Harta dan Tahta, Cinta Laura Ungkap Momen Titik Balik Pendewasaan Diri
-
Desta Bakal Jadi Dono di Film Warkop DKI Reborn, Awalnya Dihubungi Anak Indro
-
5 Potret Rumah Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Mewah dengan Konsep Open Space
-
Hamish Daud Diisukan Selingkuh, Raisa Sempat Sukai Komentar 'Sad Tapi Legowo'
-
Selain Minta Maaf, Pandji Pragiwaksono Siap Jalani Proses Hukum Adat di Toraja
-
Cerita Heroik Jusuf Hamka Selamatkan Uya Kuya dari Amukan Massa
-
Dibesarkan Ibunya Seorang Diri, Reza Rahadian Jujur soal Kehidupan Tanpa Sosok Ayah
-
Dianggap Hina Adat Toraja, Pandji Pragiwaksono Minta Maaf atas Materi Stand Up 12 Tahun Lalu
-
Buntut Video Hoaks Soal Gaji DPR, Uya Kuya Kena Semprot Jenderal