Suara.com - Penampilan Fuji ketika liburan ke Eropa bersama Nikita Mirzani, dr Oky Pratama dan tim Bening's Clinic kembali menuai hujatan netizen. Ini karena Fuji memakai sweater dengan rok mini, padahal suhu udara di sana sangat dingin di angka 7 derajat celcius.
Nikita Mirzani berusaha mengingatkan Fuji agar mengganti pakaiannya. Namun, anak Haji Faisal itu tetap ngotot memakai rok mini.
"Kamu cek aja dulu, orang bule aja nggak mungkin begini. Yang tinggal di sini berpuluh-puluh tahun nggak ada yang begini lihat nanti di jalan," ujar Nikita Mirzani dalam Youtubenya, Kamis (9/11/2023).
"Sumpah, tapi aku butuh foto yang bagus," ujar Fuji.
Karena itu, Nikita Mirzani meminta Fuji untuk merasakan udara sekitar sebelum keluar mengenakan rok mini.
"Keluar dulu aja, cobain dulu. Coba keluar dulu, cobain, rasain dulu," ujar Nikita Mirzani.
Bahkan, Nikita Mirzani juga mengingatkan Fuji kalau dirinya bisa jatuh sakit bila memaksakan diri memakai baju terbuka ketika cuaca dingin.
"Cuman ngincer foto, yang ada habis itu sakit lho. Besok kamu sakit kalau kamu paksain," kata Nikita Mirzani.
Sejumlah warganet dilansir dari Instagram @lambe__danu, menilai cara Fuji berpenampilan sangat norak karena tak sesuai dengan cuaca di Eropa.
Baca Juga: Isu Keretakan Rumah Tangganya Menyebar, Okie Agustina Bikin Surat Terbuka
"Maklum nggak pernah ke Eropa, jadi norak gitu mau foto dengan rok mini. Astaga norak asli," kata @andira**.
"Norak deh," kata @glowmask**.
"Saltum winter di Eropa nggak ada yang pakai baju seperti itu. Pakai legging tebal juga tembus dinginnya," kata @grace.live***.
"Norak banget kostum si udik, maklumlah orang kampung baru diajak majikan ke luar benua," kata @thumb***.
Berita Terkait
-
Thariq Halilintar Hadiahi 1000 Bunga Mawar untuk Aaliyah Massaid, Dicurigai Tidak Mau Kalah Sama Fuji
-
Fuji Jaga Jarak dengan Nikita Mirzani di Eropa, Diduga Takut Rahasia Dibongkar
-
Fadly Faisal Akhirnya Klarifikasi, Akui Fuji dan Marissya Icha Lagi Berkonflik
-
Angelina Sondakh Unggah Video Bareng Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar, Warganet Doakan Berjodoh
-
Nikita Mirzani Bongkar Alasan Thariq Halilintar Tak Ikut ke Eropa, Aaliyah Massaid Terseret
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash
-
Gara-gara Foto Pakai Gaun Biru, Sabrina Alatas Dituding Hamil Anak Hamish Daud
-
Sinopsis Film King, Kolaborasi Perdana Shah Rukh Khan dan Putrinya di Layar Lebar
-
Adu Kekayaan Raisa Andriana Vs Sabrina Alatas: Jomplang Tarif Diva dan Gaji Chef
-
Apa Itu Ganja dan Ekstasi yang Positif Dipakai Onadio Leonardo?
-
Sinopsis Zomvivor, Serial Zombie Thailand Bertabur Bintang Ganteng dan Trending di Netflix