Suara.com - Rumah tangga Marshel Widianto dan Yansen Indiani alias Cesen eks JKT48 kerap menjadi sorotan. Mereka sering digosipkan tidak baik-baik saja lantaran Cesen sering menyindir suaminya lewat caption unggahan Instagram.
Karena tidak hanya sekali ibu satu anak itu berbuat demikian, Marshel dan Cesen kerap dianggap haus simpati publik lewat gimik yang dibuat. Namun suami istri itu membenarkan bahwa caption itu ditulis Cesen dalam keadaan marah.
Karena unggahan itu ramai, Marshel dan Cesen kemudian memanfaatkan unggahan tersebut jadi ladang jualan.
"Kita mengakui itu memang awalnya benar," kata Marshel Widianto saat ditemui di kawasan Kapten P Tendean, Jakarta Selatan, Senin (13/11/2023).
"Memang beneran berantem, terus kebetulan dapat rezeki malah dijadiin sekalian. Tapi awalnya memang beneran, bukan gimik," timpal Cesen eks JKT48 di samping suaminya.
Marshel juga menjelaskan akhirnya dia melakukan klarifikasi karena tidak ingin warganet makin mengira rumah tangga mereka tidak baik-baik saja.
"Iya marahnya dipublikasikan, kalau misalkan nggak dipublikasi terus diam, diam takutnya entar malah 'lho kok masih diam aja?'. Jadi kan pembicaraan gitu-gitu mungkin ya teritori mereka (netizen) tapi kita sebagai orang yang membacanya biasa aja," kata Marshel Widianto.
Sebagai informasi, Cesen eks JKT48 saat ini tengah hamil anak keduanya dengan Marshel Widianto. Di usia kehamilannya yang memasuki lima bulan, Cesen disebut jadi lebih sensitif dan mudah marah.
Karena hormon kehamilan itu pula yang membuat perempuan 24 tahun itu sering kesal pada Marshel hingga membuatnya curhat ke Instagram.
Baca Juga: Namanya Terseret di Kasus Korupsi, Gaya Hidup Mewah Celine Evangelista Disorot Lagi
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Pak Ribut Guru Viral Ungkap Gaji Selama 23 Tahun Jadi Honorer, Nominalnya Miris Banget
-
Gisel Nyaris Jadi Korban Cinta Palsu, Ungkap Tanda Bahaya Love Scamming di Film Balas Budi
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50: Sekarang Aku Lolita
-
Isi Janji Nikah Ranty Maria dan Rayn Wijaya Viral, Nama Maxime Bouttier Terseret
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026