Suara.com - Atta Halilintar mempromosikan lagu barunya yang berjudul Aku Juga Manusia di TikTok. Lirik lagu yang dibawakan Atta bersama adiknya, Sohwa Halilintar menyedot perhatian warganet.
Lagu tersebut pertama kali dirilis oleh Atta Halilintar melalui kanal YouTube AHHA Records pada 10 November 2023 lalu.
Suami Aurel Hermansyah itu menyanyikan beberapa liriknya dalam video yang diunggah ke TikTok.
"Hargai dirimu sayangi dirimu. Kamu bukan Barbie harus selalu sempurna. Kamu bukan putri bisa selalu bahagia. Kamu bidadari cantik apa adanya," bunyi lirik yang dikutip suara.com dari TikTok, Jumat (17/11/2023).
"Menangislah. Kita manusia. Menangislah. Kita manusia. Aku juga manusia. Biar air mata yang bercerita. Aku berhak bahagia. Biar air mata," sambung lirik tersebut.
Lirik dari Aku Juga Manusia tampaknya mengajarkan pada kita untuk mencintai diri sendiri.
Namun sebagian warganet menyeret nama Fuji setelah mendengarkan lirik tersebut. Menurut mereka lagu tersebut mungkin ditujukan untuk Fujianti Utami alias Fuji.
"Lagu buat Fuji," komentar akun @nonapisces020.
"Kak Atta tahu aja, ini pasti lagu buat Fuji," tambah akun @jessicachika003.
Baca Juga: Mulai Berpihak ke Aaliyah Massaid, Marissya Icha Ingatkan Hal Ini ke Fans Fuji
"Keren. Kesan pertama dengar lagu ini kok langsung ingat Fuji ya, karena kita hanya manusia biasa yang tak perlu harus terlihat sempurna," ujar akun @nidaandita.
Namun tidak sedikit yang mengkritik para penggemar Fuji karena semua hal yang dilakukan keluarga besar Atta selalu dikaitkan dengan mantan kekasih Thariq Halilintar tersebut.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Sebut Fuji seperti Terpenjara, Rachel Vennya Ungkap Fakta Mengejutkan!
-
Punya Banyak Haters, Rachel Vennya dan Erika Carlina Beberkan Sisi Lain Fuji
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
Kini Sahabatan, Rachel Vennya Ternyata Sempat Nggak Suka sama Fuji
-
Fuji Jadi Korban Transfer Silang, Modus Penipuan Baru Admin Endorse
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Kronologi Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Berawal Postingan 'Mafia Skincare'
-
Raisa Rilis MV Bareng Christian Bautista di Tengah Proses Cerai, Dapur yang Jadi Latar Bikin Salfok
-
Mahalini Cerita Keajaiban Umrah Pertama Sebagai Mualaf, Doanya Dikabulkan dalam Sekejap
-
Terungkap! Andrew Andika dan Violentina Kaif Ternyata Sudah Menikah Sejak Juli 2025
-
Dokter Oky Pratama Dilaporkan Suami Heni Sagara, Statusnya Naik ke Penyidikan
-
Komitmen Hamish Daud Usai Sepakat Cerai dari Raisa, Janji Tak Akan Lari dari Tanggung Jawab
-
Jadi Pemeran Utama, Adipati Dolken Siapkan Sentuhan Lokal di Film What's Up with Secretary Kim?
-
Ditanya Soal Pisah Rumah dengan Raisa Sejak Digugat Cerai, Hamish Daud Fokus Move On
-
5 Fakta Unik Diana Pungky yang Jarang Diketahui, Ditawari Jadi Model Gegara ke Supermarket
-
Hamish Daud Ogah Bongkar Alasan Digugat Cerai Raisa: Itu Antara Kami Saja