Suara.com - Sebelum ramai penampilannya dihujat dan ditegur oleh Komisi Penyiaran Indonesia (KPI), Ivan Gunawan sempat mengungkapkan keinginan yang cukup mengejutkan. Igun sapaan akrab Ivan, ternyata ingin jadi sosok yang maskulin.
Ini terungkap dalam video yang dibagikan akun TikTok @nawid_yosufi15. Di situ, Ivan Gunawan bertemu dengan seorang kreator konten muda bernama Nawid.
Nawid sendiri kerap menanyakan hal-hal menarik secara random ke orang yang ia temui.
Ketika tiba giliran Ivan Gunawan, sang desainer membahas mengenai keinginannya jika bisa kembali ke masa lalu. Ia mengaku ingin menjadi seseorang yang maskulin.
"Jika bisa kembali ke masa lalu, apa yang ingin kamu (Ivan) ubah?" tanya Nawid.
"Mungkin aku ingin menjadi seorang petinju seperti kamu. Aku ingin menjadi seseorang yang lebih maskulin dari sekarang. Apakah itu mungkin?" jawab Ivan Gunawan.
Unggahan lawas yang viral di TikTok ini menuai beragam komentar dari netizen. Ada yang menyoroti sikap Ivan ketika berbincang dengan Nawid.
"Kata-kata Igun keren banget," ujar netizen.
"Ivan Gunwan emang sebaik itu, sayang sama anak kecil," tambah yang lain.
Baca Juga: Sama-Sama Host, Beda Nasib Ivan Gunawan dan Jirayut Disorot: Yang Satu Lolos dari KPI
"Sopan banget kak Igun ama temennya," komentar seseorang.
"Suka banget gaya Kak Igun waktu berkomunikasi dengan Nawid. Di sini terlihat Kak Igun kayak membangun interaksi yang baik," timpal netizen lainnya.
Meski sempat mengaku ingin menjadi sosok yang lebih maskulin, Ivan Gunawan tetap percaya diri dengan penampilannya saat ini. Bahkan ketika ia mendapatkan teguran dan penghakiman dari banyak orang.
Melalui unggahan Instagramnya usai keluar dari Brownis, ia memberikan pesan yang menohok. Pesan tersebut ditujukan untuk orang-orang yang menghakiminya.
Ivan Gunawan menegaskan bahwa mereka yang menghakiminya adalah sosok-sosok yang tidak sempurna. Alhasil, ia tidak bisa menerima penghakiman dari mereka.
Baca Juga: Sungkem ke Puan Maharani, Thariq Halilintar Dijodohkan dengan Pinka Haprani: Sama-Sama Gemoy
Berita Terkait
-
Jirayut Orang Mana? Pedangdut Ini Ikut Kena Sentil Usai Ivan Gunawan Ditegur KPI
-
Profil dan Biodata Jirayut, Pedangdut Ikut Kena Sentil Buntut Teguran KPI ke Ivan Gunawan
-
Kenapa Asila Maisa Panggil Ivan Gunawan dengan Sebutan Bunda?
-
Beda Nasib, Penghasilan Jirayut Kebanting Ivan Gunawan dari Faktor Ini
-
Sama-Sama Host, Beda Nasib Ivan Gunawan dan Jirayut Disorot: Yang Satu Lolos dari KPI
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025
-
4 Potret Penampakan Pasca Ledakan di SMA 72, Kotak Amal Pecah hingga Siswa Dibopong