Suara.com - Keluarga Teuku Ryan ikut terseret drama perceraian antara dirinya dan Ria Ricis. Sebelumnya, Ricis menjadi pihak yang mengajukan gugatan cerai secara resmi.
Adik dari Oki Setiana Dewi ini memasukkan gugatan pada Selasa (30/1/2024) lalu. Gugatan resmi ini seolah memberikan jawaban atas beragam rumor kurang menyenangkan mengenai rumah tangganya.
Salah satu hal yang memperkeruh suasana ada pada pernyataan terkait 'hubungan intim' pasangan ini. Ria Ricis sempat menyenggol suaminya soal kewajiban sebagai pasangan suami istri.
Melalui kolom komentar, Ria Ricis menyanggah pernyataan mengenai Teuku Ryan yang sayang padanya. Pasalnya, ia mengaku tidak 'disentuh' usai melahirkan buah hati mereka.
"Kalau sayang, aku nggak dianggurin sejak hamil dan lahiran," kata Ria Ricis, dilansir pada Minggu (4/2/2024).
Jika dihitung, YouTuber ini ramai diduga lebih dari setahun tidak mendapatkan nafkah batin dari suaminya. Tepatnya, hampir sekitar 18 bulan.
Pada waktu yang bersamaan, banyak yang penasaran dengan sikap atau tabiat asli dari Teuku Ryan. Ternyata hal ini pernah disinggung oleh ayah mertua Ria Ricis.
Saat itu, Teuku Ryan dan Ria Ricis memang belum menikah. Namun Oki Setiana Dewi membuka pintu obrolan dengan keluarga Teuku Ryan.
Menurut sang ayah, dirinya memang tidak terlalu dekat dengan Teuku Ryan. Alasannya karena pekerjaan yang membuat mereka berpisah.
Baca Juga: Dituding Tak Sentuh Istri Sejak Lahiran, Teuku Ryan Tahan Bongkar Aib Ria Ricis Demi Anak
Namun ia yakin dengan tabiat baik yang dimiliki oleh putranya tersebut. Ia menegaskan bahwa Teuku Ryan adalah sosok yang bertanggung jawab.
"Saya lihat Ryan tanggung jawab terhadap apa saja, sekecil apapun, ia tanggung jawab," ujar ayah mertua Ria Ricis.
Tidak hanya itu, tabiat dari ayah satu anak itu terlihat ketika masa mudanya. Ia diceritakan sebagai seseorang yang tidak mudah terseret ke dalam pergaulan.
Selain tanggung jawab, Ayah Teuku Ryan memuji putranya tersebut. Ia memuji Teuku Ryan sebagai sosok yang patuh.
"Dia tanggung jawab dan patuh," tegasnya.
Sikap patuh itu tampak pada gaya hidup yang diperlihatkan dan diajarkan ke Teuku Ryan. Salah satunya mengenai waktu untuk kembali ke rumah saat Teuku Ryan masih tinggal bersama kedua orang tuanya.
Berita Terkait
-
Dituding Tak Sentuh Istri Sejak Lahiran, Teuku Ryan Tahan Bongkar Aib Ria Ricis Demi Anak
-
Ekspresi Lelah Teuku Ryan Hadapi Ria Ricis Jadi Gunjingan
-
Ria Ricis dan Teuku Ryan Akan Hadapi Proses Mediasi Cerai, Tujuannya Apa?
-
Kondisi Rumah Tangga Ria Ricis dan Teuku Ryan Sebelum Gugatan Cerai Dibongkar Putra Siregar
-
Jaga Nama Baik Teuku Ryan, Ria Ricis Rela Habiskan Rp135 Juta untuk Perayaan Ultah Pernikahan
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash