Suara.com - Kiki Amalia dan Aurel Hermansyah merupakan dua artis Tanah Air yang penampilannya pasca melahirkan ramai menuai atensi publik.
Seperti diketahui, Kiki Amalia baru melahirkan anak pertamanya dengan Agung Nugraha pada Rabu (28/2/2024).
Dalam sesi interview, Kiki Amalia menceritakan pengalaman melahirkan untuk kali pertama di usia yang tak lagi belia, yakni 42 tahun.
"Selama ini aku udah praktik. Atas saran dokter aku harus senam yoga, harus ikut kelas-kelas ibu hamil," ujar Kiki Amalia, dikutip dari akun gosip @rumpi_gosip pada Jumat (1/3/2024).
Pada kesempatan interview tersebut, mantan istri Markus Horison itu tampil polos alih-alih mengenakan riasan wajah alias makeup.
Buntut tak memakai makeup selepas melahirkan, Kiki Amalia banjir pujian dari sejumlah kalangan netizen.
"Cuma mbak ini yang habis lahiran nggak heboh dandan, berani tampil bare face natural," tulis seorang netizen.
"MasyaAllah, habis lahiran makin cantik dan natural wajahnya," kata netizen lain.
"Cantik banget," tutur netizen yang lainnya.
Baca Juga: Punya Anak di Usia 42 Tahun, Kiki Amalia Berjuang Lawan Ketakutan Saat Persalinan
Berbanding terbalik dengan Kiki Amalia, Aurel Hermansyah diketahui ramai menuai komentar tidak sedap ihwal penampilannya pasca melahirkan.
Pada Sabtu (11/11/2023) lalu, Atta Halilintar sempat membuat konten berupa prosesi Aurel Hermansyah sebelum dan sesudah melahirkan anak keduanya.
Dalam konten tersebut, Aurel Hermansyah tampil tanpa riasan wajah lantaran kondisi tubuh belum sepenuhnya pulih dari hasil operasi caesar.
Ramainya komentar miring netizen ihwal penampilan Aurel Hermansyah pasca melahirkan ini tertuang dalam unggahan akun TikTok @flsbkn.
"Wajah asli Aurel tanpa makeup," tulis seorang netizen. "
Buluk mukanya," ucap netizen lain.
Berita Terkait
-
Kiki Amalia Sempat Takut Melahirkan di Usia 42 Tahun, Memang Apa Risikonya?
-
Adab Atta Halilintar saat Minum Jadi Perbincangan, Didikan Orang Tua Ikut Disinggung
-
Penampilan Kiki Amalia Usai Melahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun Jadi Omongan
-
Punya Anak di Usia 42 Tahun, Kiki Amalia Berjuang Lawan Ketakutan Saat Persalinan
-
Perjalanan Kiki Amalia Hamil Hingga Melahirkan, Dikaruniai Anak Pertama di Usia 42 Tahun
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau
-
7 Rekomendasi Film Hollywood November 2025, DariPredator: BadlandshinggaZootopia 2
-
Ariel NOAH Jadi Dilan Dewasa di Film Terbaru, Pidi Baiq: Sejuta Persen Setuju
-
Gugatan Cerai Tak Terdaftar di Pengadilan Agama, Na Daehoon dan Jule Rujuk?
-
Pesan Film Pesugihan Sate Gagak Nyambung dengan Perjuangan Yono Bakrie di Jakarta
-
Urutan Nonton Film Predator Sebelum Badlands, Cukup Dua Ini Saja!