Suara.com - Melaney Ricardo mendadak menyinggung perubahan wajah Hotman Paris. Menurut sang presenter, alis pengacara kondang itu terlihat berbeda dari sebelumya.
Pertanyaan Melaney Ricardo soal wajah Hotman Paris dilontarkan dalam unggahan video terbaru di akun Instagramnya, @hotmanparisofficial, pada Minggu (10/3/2024).
Dalam video tersebut, Hotman Paris sedang membantah tudingan bahwa ia menjadi kuasa hukum dari WNA asal Singapura, Aden Wong, terkait kasus perselingkuhan dengan pedangdut Tisya Erni.
Selain berselingkuh, Aden Wong juga telah merebut keempat anak dari istri sahnya, Amy.
Sambil menggerak-gerakkan tangan dengan gaya khasnya, Hotman Paris menepis tudingan tidak berdasar dari warganet.
"Para netizen yang telah mengkritik, bahkan menghujat Hotman Paris seolah-olah Hotman Paris telah memberikan bantuan hukum untuk membantu seorang suami Korea merebut anak-anak dari istrinya, Anda salah total," tegasnya.
Hotman Paris menegaskan bahwa ia sama sekali belum memberi bantuan dalam bentuk apa pun. Tetapi ia memang diminta untuk bersiap-siap jika ditunjuk sebagai pengacara anak-anak Aden Wong.
"Anda menuduh saya membantu. Sampai detik ini, saya belum memberikan bantuan apa pun untuk terkait dengan kasus tersebut," lanjutnya.
Sepanjang ia menjelaskan, kedua alis Hotman Paris memang terlihat lebih melengkung ke atas. Tampak sedikit berbeda dengan penampilan biasanya.
Baca Juga: Profil Perusahaan DP World, Eks Tempat Kerja Aden Wong yang Viral dengan Tisya Erni
"Kenapa dengan alismu pung?" tanya Melaney Ricardo dalam bahasa Batak.
Komentar Melaney Ricardo pun mendapat sorotan warganet dan beberapa menduga Hotman Paris telah melakukan suntik botox di area mata.
"Botox itu kak," ujar @maria***.
"Dari podcast close the door udah aneh alisnya," kata @rudi***.
"Iya, dari kemarin mau komen alisnya agak aneh gitu sekarang," imbuh @kezia***.
Berita Terkait
-
Bukan Pelakor, Anak dan Aden Wong Kompak Ungkap Status Tisya Erni Sebenarnya
-
Keji, Sang Putri Bongkar Ucapan Kasar Amy: Aku Berharap Kamu Tidak Pernah Dilahirkan
-
Anak Amy WNA Korea Bongkar Kekejaman Ibu, Warganet Curiga Aden Wong Jadikan Putrinya Tameng
-
Hotman Paris Bantah Isu jadi Pengacara Aden Wong: Surat Kuasa Belum Ditandatangani
-
Bersikap Buruk, Aden Wong Bongkar Alasan Pisahkan Amy dengan Anak-anaknya
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
Terkini
-
Curhat Pilu Hamish Daud, Baru Keluar Rumah Sakit Selepas Operasi Langsung Dihantam Isu Selingkuh
-
3 Puteri Indonesia Siap Harumkan Nama Bangsa di Ajang Kecantikan Internasional
-
Cerai, Hamish Daud Sebut Hubungannya dengan Raisa Baik-Baik Saja: Dia Best Friend Saya
-
Hamish Daud Jawab Isu Selingkuh dengan Sabrina Alatas, Sudah Saling Kenal 10 Tahun Lalu
-
5 Fakta Misteri Hilangnya Bilqis, Diduga Diculik saat Sang Ayah Bermain Tenis
-
Raffi Ahmad Akhirnya Tiba di Nusakambangan Bareng Irfan Hakim, Penuhi Janji Jenguk Ammar Zoni?
-
Siapa Junko Furuta? Nessie Judge Dikecam karena Pajang Fotonya di Konten Nerror
-
Sempat Ketahuan Sampai Loncat dari Rooftop, Kisah Pelarian Ahmad Sahroni Saat Rumah Dijarah
-
Perdana Jadi Sutradara Film Pangku, Reza Rahadian Dipuji Fadli Zon
-
Setahun Prabowo Menjabat, Fedi Nuril Lantang Bersuara: Saya Tidak Senang dan Sudah Menduga