Suara.com - Mahalini Raharja secara tidak langsung membela teman dekatnya, Aaliyah Massaid, yang saat ini sedang dihujat lantaran menjadi bridesmaid di acara pernikahannya.
Belakangan ini, publik mempertanyakan alasan Mahalini memilih Aaliyah Massaid menjadi pendamping pengantin di hari spesialnya.
BACA JUGA: Mahalini Tutup Kolom Komentar usai Aaliyah Massaid Dihujat, Fuji Diminta Edukasi Fans
Pasalnya, warganet tidak pernah melihat Mahalini berinteraksi langsung dengan Aaliyah Massaid.
Ada pula yang menilai Aaliyah Massaid tidak cocok jika disandingkan dengan para jebolan Indonesian Idol seperti Ziva Magnolya, Tiara Andini, Keisya Levronka, dan Lyodra Ginting.
Mengetahui kekasih Thariq Halilintar sedang menjadi sorotan warganet, Mahalini sengaja mematikan kolom komentar dalam unggahannya bersama para bridesmaid.
Tidak hanya itu, istri Rizky Febian itu juga memanjatkan doa untuk Aaliyah Massaid dalam kolom komentar unggahan sang sahabat.
BACA JUGA: Diam-diam Bestie, Ini Lho Panggilan Sayang Mahalini untuk Aaliyah Massaid
Aaliyah Massaid didapati membagikan tiga potret dirinya di hari menjadi bridesmaid.
Putri dari Reza Artamevia itu tidak menulis caption apapun selain mencantumkan emoji bunga dan hati. Seketika postingan ini pun mendapat banyak komentar, salah satunya dari Mahalini.
"Makin dinaikin derajatnya, aamiin," doa Mahalini untuk Aaliyah Massaid.
Komentar perempuan asal Bali itu seketika diaminkan oleh penggemar Aaliyah Massaid. Bahkan, ada yang berterima kasih karena telah bersikap baik kepada idola mereka.
"Aamiin, terima kasih Lini cantik udah selalu ada dan support untuk Aal, sehat dan bahagia selalu ya Lini dan Iky," balas @ader***.
"Baik banget bestie-nya, masyaAllah," puji @adreena***.
"Aal anak yang baik dipertemukan dengan Lini yang baik pula. Persahabatan yang luar biasa keren," @ade***.
Berita Terkait
-
Alya Massaid Dihujat saat Jadi Bridesmaid Mahalini, Warganet: Fans Fuji Nyari Ribut Mulu
-
Ayu Ting Ting Diduga Sengaja Absen di Pernikahan Rizky Febian Gara-Gara Hindari Raffi Ahmad
-
Pantas Ekspresi Nenek Mahalini Datar, Ternyata Ada Kekhawatiran Ini Usai Cucunya Menikah
-
Cara Berkelas Aaliyah Massaid Hadapi Hujatan Dipuji Mahalini: Makin Naik Derajatnya
-
Pakai Jeans di Kawinan Mahalini dan Rizky Febian, Adik Dinar Candy Dicela Tidak Menghormati Resepsi Pernikahan
Terpopuler
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- Polisi Ungkap Fakta Baru Kematian Lula Lahfah, Reza Arap Diduga Ada di TKP
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil untuk Wanita, Harga Mulai Rp80 Jutaan
- 5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
Pilihan
-
Pertamina Mau Batasi Pembelian LPG 3 Kg, Satu Keluarga 10 Tabung/Bulan
-
Keponakan Prabowo Jadi Deputi BI, INDEF: Pasar Keuangan Pasang Mode Waspada Tinggi
-
Purbaya Hadapi Tantangan Kegagalan Mencari Utang Baru
-
5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
-
Danantara Mau Caplok Tambang Emas Martabe Milik Astra?
Terkini
-
Penjualan Tiket Konser My Chemical Romance di Jakarta Ditunda, Promotor Minta Maaf
-
Perjalanan Cinta Benedict Bridgerton sebelum Bertemu Sophie Baek di Season 4
-
Bukan Lagi Jelita, Maia Estianty Punya Julukan Baru di Usia 50: Sekarang Aku Lolita
-
Isi Janji Nikah Ranty Maria dan Rayn Wijaya Viral, Nama Maxime Bouttier Terseret
-
Rutinitas Baru Prilly Usai Putuskan Open To Work, Jauh dari Dunia Keartisan
-
Apa Itu Best Casting? Kategori Baru di Oscar 2026 dan Daftar Nominasinya
-
Sinopsis Film Korea Sugar yang Dibintangi Choi Ji Woo, Tayang di Bioskop Indonesa
-
Peran Sentral Cinta Laura di Film Para Perasuk yang Tembus Sundance 2026
-
Kim Seon Ho Ungkap Kisah di Balik Karakter Joo Hoo-jin di Drakor Can This Love Be Translated?
-
Habib Bahar Bin Smith Respons Keras Pandji Pragiwaksono yang Jadikan Salat Bahan Lelucon