Suara.com - Fairuz A Rafiq ikut menyuarakan pandangannya terkait dugaan perselingkuhan yang dilakukan Andrew Andika terhadap sahabatnya, Tengku Dewi Putri. Tak bisa menyembunyikan emosinya, Fairuz menuangkan keluh kesahnya melalui Instagram Story baru-baru ini.
Alasan di balik kemarahan Fairuz cukup jelas. Sosok selingkuhan Andrew Andika tampaknya tidak menunjukkan penyesalan meski telah merusak rumah tangga orang lain.
Ironisnya, Tengku Dewi Putri saat ini sedang berbadan dua, menambah beban emosional dari situasi yang sudah sulit.
BACA JUGA: Imbas Diselingkuhi Andrew Andika, Tengku Dewi Putri Salahkan Diri Sendiri Dan Ke Psikolog
”Kepada Pelakor Coba deh dipikir apakah udah nggak ada cowok single di dunia ini?? Sampe harus ngambil suami orang??? Mikir dulu coba, buka hati anda. Kalau anda ada di posisi teman saya gimana?? Atau nanti anak perempuan anda yang di posisi itu gimana???" tulis Fairuz emosi di Instagram Storynya dikutip pada Selasa, (14/05/2024).
"Apalagi temen saya hamil, kalau perempuan benar itu begitu di godain Iangsung lapor sama istrinya bukan malah di post cf or diladenin. Balasan Allah lebih dahsyat. Allah Maha Adil,” sambungnya.
Dalam unggahan di Instagram Story-nya, Fairuz menuliskan sindiran tajam kepada para pelakor yang tega merusak kebahagiaan rumah tangga orang lain. Melalui kata-katanya, Fairuz menyerukan agar para pelakor segera bertaubat dan menyadari kesalahan mereka.
BACA JUGA: Muncul Video Syur Diduga Andrew Andika, Buntut Kasus Selingkuh dengan Ani-Ani
"Bertaubat sebelum terlambat Kalau kalian punya hati,” tegas Fairuz
“Doa orang yang dizalimi, apalagi hamil ijabah cepat sama Allah,” tandasnya.
Isu perselingkuhan ini semakin memanas setelah istri Andrew Andika mengungkapkan bahwa suaminya telah berselingkuh berulang kali. Pengakuan ini mengejutkan banyak pihak, mengingat tidak hanya terjadi sekali, tetapi sudah berkali-kali.
Dalam situasi yang penuh tekanan ini, Fairuz A Rafiq terus menunjukkan dukungannya untuk Tengku Dewi Putri.
Melalui pesan-pesan yang disampaikan di media sosial, Fairuz berusaha memberikan semangat dan dorongan moral kepada sahabatnya yang sedang mengalami masa sulit.
Berita Terkait
-
Kaget Diselingkuhi Andrew Andika, Tengku Dewi: Dia Suami yang Baik Banget
-
Sembari Menangis, Tengku Dewi Akui Mantap Ceraikan Andrew Andika
-
Rayakan Anniversary Pernikahan, Nana Mirdad Dibius Keindahan Aurora
-
Tengku Dewi Dapat Teguran Keras gegara Cerita Maklumi Kenakalan Andrew Andika
-
Imbas Diselingkuhi Andrew Andika, Tengku Dewi Putri Salahkan Diri Sendiri Dan Ke Psikolog
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau