Suara.com - Hard Gumay bicara blak-blakan soal masa lalunya di kanal YouTube Raffi Ahmad. Terutama saat lelaki yang besar di Palembang ini bisa melihat makhluk astral.
Hard Gumay bercerita bisa berinteraksi dengan bangsa jin di usia 4 tahun. Ia bahkan bisa menyuruh mereka melakukan sesuatu.
Ada lagi cerita yang bikin merinding saat Hard Gumay duduk di bangku SD. Ia yang sedang bermain panah dengan sang kakak, tiba-tiba matanya tercolok benda tajam tersebut.
"Gue sama kakak main panah besi, hadap ke atas, terus tangan gue gini (bentuk teropong di mata)," kata Hard Gumay di kanal YouTube Rans Entertainment, Jumat (25/5/2024).
"Habis itu panahnya nancep ke mata kiri dan nembus ke belakang," imbuhnya.
Meski merasa sakit, Hard Gumay mencabut panah tersebut sampai bola matanya jatuh.
"Bola mata kiri gue copot, gelinding. Mereka terus bawa gue ke rumah sakit pakai vespa," kenang Hard Gumay.
Raffi Ahmad kaget dengan penjelasan Hard Gumay.
"Hah? Ini tuh matanya palsu?" tanya bapak dua anak ini.
Baca Juga: Anji Digugat Cerai Wina Natalia, Hard Gumay Pernah Ramal Perceraian Sosok Inisial Artis A
"Singkat cerita, donor dari jenazah," jawab Hard Gumay.
Karena itulah Hard Gumay melihat sesuatu yang samar dari mata sebelah kiri. Anehnya meski bayang-bayang, ia bisa melihat sosok lain.
"Jadi kalau gue tutup sebelah mata (kanan) gue tuh samar. Ini a Raffi atau ada sosok lain," kata Hard Gumay.
Raffi Ahmad penasaran, adakah sosok yang berada di sampingnya. "Kalau gue, ada nggak?" tanya sang artis.
"Ada, sosok sorban putih besar. Bagus, insya Allah," jawab Hard Gumay.
Berita Terkait
-
Awal Mula Hard Gumay Punya Indera Keenam, Pernah Suruh Jin Bikin Celaka Orang Lain
-
Hard Gumay Beberkan Sifat Aslinya yang Bikin Sulit Dapat Jodoh: Gue Curigaan
-
Hard Gumay Pernah Diajak Check In oleh Istri Artis, Padahal Kenal Suaminya
-
Baliho Marshel Widianto Viral, Raffi Ahmad Syok Sekaligus Antusias
-
Tarif Ramal Per Jam Mencapai Rp25 Juta, Klien Hard Gumay dari Pengusaha hingga Tante Girang
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Duet Maut Titi DJ dan Thomas Djorghi Hadirkan Pop-Dut Lagu 'Bertemu 5000 Detik
-
Deretan Pemain Top di Drama Korea The Manipulated, Ada Ji Chang Wook
-
Netflix dan Sony Kembali Berkolaborasi untuk Sekuel KPop Demon Hunters, Catat Jadwal Rilisnya!
-
Sinopsis Mengejar Restu: Perjuangan Dhini Aminarti Selamatkan Rumah Tangga
-
Katrina Kaif Lahirkan Anak Pertama di Usia 42 Tahun, Ini Ungkapan Bahagia Vicky Kaushal
-
Beredar Potret Jule Tak Berhijab Bareng Selingkuhan Usai Dicerai Na Daehoon, Caption-nya New Janda
-
Bukan Nasi Goreng, Maher Zain 'Bucin' Sama Ubi Cilembu Sampai Dibawakan saat Live TV
-
Sinopsis Film Biopik Michael Jackson, Jaafar Jackson Perankan King of Pop
-
Hadirkan Adipati Dolken dan Mawar de Jongh, Ini Sinopsis Film What's Up With Secretary Kim?
-
5 Film dan Series Bollywood Terbaru yang Tayang di Netflix November 2025