Suara.com - Fashion stylish, Wanda Hara sedang menjadi sorotan sejumlah netizen. Dia diperbincangkan banyak orang setelah kedapatan menggunakan cadar saat hadir di kajian Hanan Attaki.
Hal tersebut diketahui dari salah satu unggahan akun gosip. Dalam acara tersebut, Wanda Hara terlihat menggunakan abaya hitam dan cadar hitam. Diduga Wanda Hara datang ke kajian bersama beberapa artis tanah air. Tidak diketahui persisi kapan acara tersebut dilaksanakan.
Namun di hari Minggu (21/7/2024) Wanda Hara terlihat sedang berada di Bandung demi mengikuti event lari yang diselenggarakan oleh salah satu minuman berenergi.
Hal tersebut diketahui dari unggahan foto dan video di Instagram pribadinya. Langganan make up artis ini mengikuti lomba lari kategori 10k.
"Alhamdulillah finish strong 10K ,dapat PB bagus ehheheh kesampaian juga," tulis Wanda di caption fotonya tersebut.
Wanda Hara juga membagikan foto bersama dengan beberapa rekan artis lainnya seperti Raffi Ahmad, Nagita Slavina, Tarra Budiman, Juragan 99 bersama istrinya, Shandy Purnamasari.
Selain itu, Wanda Hara juga membagikan foto saat bersama dengan Yuki Kato dan Febby Rastanty. Dalam acara tersebut Wanda berhasil finish selama satu jam lebih.
Unggahan foto itu pun mendapat banyak sorotan. Berbeda saat penampilannya menggunakan cadar saat mengikuti kajian yang mendapat cemooh.
Di event lari, Wanda Hara mendapat sanjungan dari rekan artis dan warganet atas keberhasilannya finish sejauh 10k.
Baca Juga: Kronologi Wanda Hara Bercadar saat Ikuti Kajian Ustaz Hanan Attaki, Dikritik Permainkan Agama
"Keceh kamu De, Congrats," tulis Ririn Ekawati,
"Best," sambung Yuki Kato.
"Asik, Congrat kak," Sahila Hisyam.
"Gokil Beb, komen Juragan 99.
Berita Terkait
-
Panitia Kecolongan Wanda Hara Pakai Cadar ke Kajian Hanan Attaki, Kini Bakal Seleksi Ketat Peserta
-
Kronologi Wanda Hara Bercadar saat Ikuti Kajian Ustaz Hanan Attaki, Dikritik Permainkan Agama
-
Geregetan, Nikita Mirzani Yakin Wanda Hara Tak Ditegur Nagita Slavina Saat Pakai Cadar di Kajian
-
Nikita Mirzani Anggap Wanda Hara Permainkan Agama Gegara Pakai Cadar di Kajian Hanan Attaki: Lo Salah!
-
Wanda Hara Dikecam Pakai Cadar ke Pengajian, Abidzar Al Ghifari Murka Kematian Uje Diungkit-ungkit
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
Terkini
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters
-
16 Tahun Jadi Aktor, Wafda Saifan Ungkap 3 Keinginan Terpendam
-
Alasan Wafda Saifan dan Istri Kompak Sembunyikan Wajah Anak
-
Wafda Saifan Ogah Disebut Antagonis di Film Riba: Tergantung Sudut Pandang
-
Profil Nicole Parham, 'Pengganti' Davina Karamoy di Ipar Adalah Maut The Series
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi