Suara.com - Maia Estianty akhirnya buka suara ihwal hubungan anak keduanya, El Rumi, dengan Syifa Hadju yang sedang viral belakangan ini.
Dalam sesi podcast dengan Atta Halilintar dewasa ini, Maia Estianty terang-terangan mengungkap sosok mak comblang El Rumi dan Syifa Hadju.
Maia Estianty mengaku, dirinya dan Tissa Biani yang menjadi sosok mak comblang hubungan El Rumi dan Syifa Hadju.
"Enggak nyari tahu Syifa, cuma ikut nyomblangin aja 'Tissa tuh deketin Syifa' gitu," ucap Maia Estianty dalam podcast kanal YouTube Need A Talk.
Kendati demikian, istri Irwan Mussry tersebut enggan sembarangan menjodoh-jodohkan anaknya. Dia mengungkap, telah mengetahui status Syifa Hadju sebelum dicomblangkan dengan El Rumi.
"Karena kalau gak salah, Syifa tuh udah putus. 'Tissa cepet tuh comblangin Kakak El'," sambung Maia Estianty.
Terlepas dari itu, eks istri Ahmad Dhani tersebut mengajak publik agar mendoakan kebaikan hubungan El Rumi dan Syifa Hadju.
"Kita doain aja kalau mereka berjodoh, Alhamdulillah. Kalau mereka enggak berjodoh, ya sudah. Gak usah berekspektasi tinggi," ujar Maia Estianty.
Cuplikan unggahan video curahan hati Maia Estianty ihwal sosok mak comblang El Rumi dan Syifa Hadju ini viral hingga menyebar luas ke sejumlah akun gosip.
Baca Juga: Beda Style Alyssa Daguise, Syifa Hadju dan Tissa Biani: Berani Tampil Seksi hingga Mau Berhijab
"Ternyata Maia Estianty yang minta langsung Tissa Biani untuk kenalkan Syifa Hadju pada El Rumi," tulis akun gosip Instagram @rumpi_gosip, dikutip pada Selasa (6/8/2024).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
"Owalah, emaknya toh," tulis seorang netizen. "Bunda tahu aja ada high quality jomblo, langsung gercep ya," kata netizen lain.
"Karena bunda tahu mana sosok terbaik buat anaknya, apalagi dijadikan istri," tutur netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
Ungkap Kesan Pertama Ketemu Syifa Hadju, Maia Estianty Minta Netizen Jangan Berharap Lebih
-
Mahalnya OOTD Syifa Hadju saat Jalan Bareng El Rumi: Pakai Sepatu Berhias Berlian dan Mutiara
-
Punya Wajah Cantik Rupawan, Syifa Hadju Banjir Pujian dari Sejumlah Artis Senior
-
El Rumi Kini Gandeng Syifa Hadju, Sikap Maia Estianty ke Marsha Aruan Curi Perhatian: Sesayang Itu
-
Momen Lawas EL Rumi dan Marsha Aruan di Kabin Mobil Bikin Netizen Mewek: Sulit Dilupain!
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Final Destination 4: Kematian Kreatif Menanti di Trans TV Malam Ini
-
Terbang ke Hollywood, Film Sore: Istri dari Masa Depan Gelar Tur Pemutaran di Amerika Jelang Oscar
-
Rekomendasi Drama Korea Genre Thriller 2025, Terbaru The Manipulated
-
Ketuk Palu Virtual! Nasib Pernikahan Tasya Farasya Ditentukan 12 November
-
Besaran Gaji Ahmad Sahroni, Eko Patrio, dan Nafa Urbah yang Hilang Usai Dinonaktifkan
-
Lolos dari Sanksi Kode Etik, Adies Kadir Dapat Peringatan Keras dari MKD Sebelum Kembali Ngantor
-
Ahmad Sahroni Dihukum 6 Bulan Nonaktif dari DPR, Pernyataannya Dianggap Tak Bijak
-
Bedu Tetap Transfer Rp50 Juta per Bulan ke Mantan Istri Meski Sudah Cerai, Buat Apa Saja?
-
Akun IG-nya Sempat Diblokir, Rachel Vennya Pamer Sudah Kembali Saling Follow dengan Deddy Corbuzier
-
Cerai dan Nafkahi Anak Rp 50 Juta, Bedu Pilih Hidup Sederhana di Kontrakan