Suara.com - El Rumi ramai dituding tak beretika karena menjalin hubungan dengan Syifa Hadju, sahabat dari Marsha Aruan yang tak lain adalah mantan kekasihnya.
Sebenarnya bukan hanya netizen yang merasa hubungan El Rumi dan Syifa Hadju tak beretika. Jauh sebelum mereka pacaran, Naura Ayu pernah menyinggung tentang etika dalam menjalin hubungan.
Apapun alasan di baliknya, Naura Ayu menegaskan bahwa pacaran dengan sahabat mantan adalah perbuatan yang salah.
"Macarin sahabatnya mantan, itu aja udah salah," ujarnya seperti dikutip dari video unggahan akun TikTok @cekartis pada Kamis (8/8/2024).
"Orang bisa bilang kayak, 'Tapi kan kalian udah putus?' Tapi menurut aku, itu etika aja sih," kata Naura lebih lanjut.
Putri sulung Riafinola Ifani Sari alias Nola B3 itu mengatakan bahwa setiap manusia yang hidup di dunia harus memiliki common sense atau nalar umum.
"Karena menurut aku, gimana pun kita selama hidup di dunia, harus punya common sense," tuturnya.
Disuruh atau tidak, seseorang harus bertindak dengan nalar umum. Begitu lah seseorang harus bertindak, menurut Naura Ayu.
"Karena bagaimanapun, selama hidup, lo akan membutuhkan orang lain dan akan dibutuhkan orang lain," ujar bintang series My Nerd Girl tersebut.
Baca Juga: Gemas! Putra Lesti Kejora "Patah Hati" Syifa Hadju Pilih El Rumi
"Jadi kalau hidup lo cuman buat diri lo doang, that's not gonna make any sense (itu jelas nggak masuk akal)," pungkasnya.
Saat itu netizen ramai menebak pernyataan Naura Ayu mungkin ditujukan pada sang mantan, Devano Danendra.
Usai putus, putra Iis Dahlia itu berpacaran dengan Baila Fauri, penyanyi sekaligus sahabat Naura.
Kini, pernyataan Naura Ayu disebut relate dengan situasi El Rumi dan Syifa Hadju. Diketahui, Syifa bersahabat dengan Marsha Aruan.
Sempat pacaran selama lima tahun, hubungan El Rumi dan Marsha kandas pada 2019 lalu karena perbedaan keyakinan di antara mereka.
Kontributor : Chusnul Chotimah
Berita Terkait
-
Maia Estianty Harap Fans Tak Berekspektasi Tinggi ke El Rumi-Syifa Hadju, Beri Contoh Thariq Halilintar-Fuji
-
Perceraian dengan Ahmad Dhani Jadi Titik Terendah, Maia Estianty sampai Marah ke Tuhan
-
Sudah Diincar Mantu Maia Estianty, Hard Gumay Bongkar Hubungan Syifa Hadju dan Rizky Nazar: Masih Ada...
-
Pacaran dengan El Rumi, Etika Syifa Hadju ke Marsha Aruan Dibongkar Orang Dekat
-
Gemas! Putra Lesti Kejora "Patah Hati" Syifa Hadju Pilih El Rumi
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Bukan Horor Biasa, Adinda Thomas & Aulia Sarah Optimis Sosok Ketiga: Lintrik Tembus 3 Juta Penonton
-
Sudah Punya Istri, Caption Keenan Pearce Singgung 'Future' Malah Disangka untuk Raisa
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash