Suara.com - Fadil Jaidi baru-baru ini menyambut Miskah Shafa yang sudah resmi menjadi kakak iparnya. Aksi jahil Fadil membuat Miskah sudah masuk kandang burung di hari pertamanya di rumah keluarga sang suami, Yislam Jaidi.
Aksi Fadil Jaidi sukses mengocok perut para penggemarnya. Namun bagi yang tidak terlalu mengenal Fadil, aksi tersebut dianggap berlebihan bahkan keterlaluan.
Fadil Jaidi sendiri tidak merespons kritik terhadapnya itu. Begitu pun anggota keluarga Fadil yang juga konten kreator.
Acara unduh mantu yang digelar pada Minggu (27/10/2024) kemungkinan menjadi salah satu alasan Fadil Jaidi tidak menanggapi pembicaraan tentang konten pertamanya bareng Miskah Shafa.
Dari acara Unduh Mantu pula, terungkap sikap Fadil Jaidi terhadap Miskah Shafa sebenarnya. Hal itu terekam diam-diam melalui kamera MUA Marlene Hariman.
Saat Miskah Shafa sedang dirias, Fadil Jaidi tampak memperhatikan sang kakak ipar yang mengaku belum makan. Fadil pun menunjukkan rasa khawatirnya dengan natural, beda dari konten-kontennya.
"Miskah udah makan Mis?" tanya Fadil Jaidi dalam video yang dibagikan Marlene Hariman pada Minggu (27/10/2024).
Baca Juga: Ajak Nikah Fuji, Fadil Jaidi Menyerah dan Mundur Gara-gara Ini
"Belum, belum," jawab Miskah Shafa. "Kan udah malem," sahut Fadil Jaidi.
Untuk menenangkan sang adik ipar, Miskah Shafa berjanji akan segera makan apabila persiapannya untuk acara Unduh Mantu telah selesai. "Iya habis ini deh. Habis pake baju," tuturnya.
Sedangkan Fadil Jaidi tetap khawatir dan tampak tidak sabaran. "Kak, Kakak. Si Miskah suruh makan, Kak," kata Fadil sambil nyamperin Yislam Jaidi yang juga masih bersiap.
Melihat perhatian Fadil Jaidi kepada Miskah Shafa, para penggemar ramai membelanya. Pasalnya ketika penggemar membela Fadil soal menyakiti Miskah di konten pertama, banyak yang tidak percaya apabila itu semua hanya akting belaka.
"Tuh kan di balik layar si Fadil baik tuh baik ke Miskah," komentar akun @shakila***.
"Jarang-jarang loh adik ipar perhatian begini pas acara nikahan saudaranya. Biasanya rempong sendiri, siap-siap sendiri," balas akun @my.***.
Berita Terkait
-
Gemasnya Gaya Ameena Ikut Kondangan ke Nikahan Kakak Fadil Jaidi, Tentengannya Tas Branded
-
Mewah dan Berkelas, Intip Isi Souvenir Pernikahan Yislam Kakak Fadil Jaidi yang Harganya Tak Main-Main
-
Harganya Tembus Rp125 Juta, Baju Kondangan Nagita Slavina Bikin Geger: Astaga Mama Gigi!
-
Bertemu di Acara Ngunduh Mantu Yislam Jaidi, Fuji dan Geni Faruk Diduga Tak Saling Sapa
-
Baju Aaliyah Massaid saat Kondangan ke Nikahan Kakak Fadil Jaidi Jadi Perbincangan Netizen: Kok ...
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
-
QRIS Jadi 'Alat Bantu' Judi Online: Mengapa Sistem Pembayaran BI Ini Rentan Disalahgunakan?
Terkini
-
Usai Baca Buku Aurelie Moeremans, Feni Rose Ungkap Penyesalan
-
Daftar Lengkap Pemenang Golden Globes 2026, Timothee Chalamet Jadi Aktor Terbaik
-
Jessica Jung Akhirnya Nyanyi Lagu-Lagu SNSD Usai 12 Tahun, Videonya Bikin Mewek
-
Cek Kode Voucher Nonton Film Tuhan Benarkah Kau Mendengarku Pakai M-Tix, Beli 2 Bayar 1
-
Kabar Duka, Ayah Jihoon TWS Meninggal Dunia
-
Tampil Trio Bareng Dewi Perssik dan Rina Nose, Wika Salim Bongkar Rahasia Kekompakan di Panggung
-
Dulu Sempat Tak Ditanggapi, Aurelie Moeremans Kini Lega Isu Grooming Mulai Disadari Banyak Orang
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z