Suara.com - Usai beri kode akan vakum dari industri musik sementara waktu, Mahalini Raharja langsung unggah foto memamerkan perut buncitnya.
Pada unggahannya, istri Rizky Febian ini terlihat mengenakan kain putih memperlihatkan bagian perutnya yang membuncit.
Tak hanya sendiri, penyanyi jebolan Indonesian Idol itu juga mengunggah fotonya bersama Rizky Febian yang memeluknya dari belakang.
Pada unggahannya itu, pelantun lagu "Sial" ini juga menuliskan caption yang menggambarkan ada calon buah hati di perutnya.
"Little in my belly," kata Mahalini Raharja pada unggahannya, Minggu (4/1/2025).
Begitu pula dengan Rizky Febian yang meminta doa kepada netizen untuk istrinya, Mahalini Raharja.
"Buat semuanya, minta doanya buat istri aku ya," ujar Rizky Febian.
Unggahan menantu Sule ini lantas banjir komentar sederet artis yang mendoakan kehamilannya.
"Bumilku sehat sehat," kata Azizah Salsha.
Baca Juga: Anak Kecewa ke Fitri Salhuteru Usai Dihina Nikita Mirzani: Mama Difitnah, Kenapa Diam Saja?
"Selamat dan bahagia terus bang, lancar sampai hari H-nya tiba," kata Wirang Birawa.
"Uhuy congrats kalian," kata Boy William.
Sebelumnya, Mahalini Raharja juga sempat mengumumkan akan istirahat sesaat dari industri musik saat terakhir kali manggung.
Istri Rizky Febian ini juga sempat menjalani perawatan medis di rumah sakit beberapa hari hingga dilarang berpergian naik pesawat oleh dokter.
Berita Terkait
-
Tukang Fitnah Anak Nathalie Holscher Terancam 4 Tahun Penjara dan Denda Ratusan Juta Rupiah
-
Sule Pegang Jabatan Mentereng di Taman Anggur Kukulu yang Viral, Berapa Gaji per Bulannya?
-
5 Artis yang Geluti Bisnis Tempat Wisata, Salah Satunya Milik Sule
-
Sempat Dinyatakan Tak Sah karena Wali Nikah, Pernikahan Rizky Febian dan Mahalini Akhirnya Diakui Negara
-
Beda Testimoni Pengunjung Saat Datangi Bisnis Sule dan Andre Taulany, Ada yang Keluhkan Pelayanan
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
-
Nova Arianto Ungkap Biang Kerok Kekalahan Timnas Indonesia U-17 dari Zambia
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
Terkini
-
Yura Yunita Ungkap Pengalaman Menegangkan Saat Liputan di Penjara Nusakambangan
-
Barbie Kumalasari Klaim Rugi Ratusan Juta Rupiah Hingga Demam Tinggi Buntut Hinaan 'Nenek-Nenek'
-
Pantau Kondisi, Raffi Ahmad Ungkap Alasan Operasi Fahmi Bo Tertunda
-
Melly Goeslaw Unggah Foto Bareng BBB, Potret Terbaru Laudya Cynthia Bella Bikin Penasaran
-
Mertua Jennifer Coppen Ungkap Alasan Jarang Posting Bareng Kamari, Takut Disangka Manfaatkan Cucu
-
Kontras Banget! Raisa Pecinta Anabul, Sabrina Alatas Malah Anti Kucing
-
Pengakuan Hamish Daud Beda Spesies dengan Raisa Viral Lagi: Menyakitkan Banget
-
Prediksi Grammy Awards 2026: 5 Pendatang Baru yang Siap Rebut Piala Best New Artist!
-
4 Fakta Menarik Film Sosok Ketiga: Lintrik, Ternyata Bukan Sekuel!
-
Rachel Vennya dan Erika Carlina ungkap Perjuangan Fuji Hadapi Haters