Suara.com - Denny Sumargo tak akan mengundang Teh Novi lagi dalam podcast miliknya. Pasalnya, uang donasi yang digalang Novi untuk Agus Salim kini diputuskan dialokasikan ke korban terdambak bencana alam di NTT.
Drama uang donasi berakhir. Sehingga Denny tak perlu lagi membahasnya dalam podcast.
Kini, cuplikan-cuplikan podcast terakhir terkait polemik uang donasi Agus pun viral di TikTok. Satu di antaranya diunggah oleh akun @haludrama3.
Dilansir pada Sabtu (4/1/2025), ada pernyataan menarik yang datang dari pengacara Teh Novi, Garry.
Garry ternyata menyinggung soal janji yang pernah diucapkan Densu, sapaan akrab Denny Sumargo. "Abang kan pernah janji nih sama yayasan," ujar Garry memulai.
Janji tersebut berisi kesanggupan Densu untuk berhadapan dengan Agus jika dia memerlukan uang untuk pengobatan matanya di masa depan.
"Kalaupun ke depannya Agus tetap menagih hak untuk berobat, ya nanti bisa datang ke Abang," jelas Garry.
"Karena ini semua bermula dari Abang dan akan berakhir di Abang," sambungnya.
Apa yang diutarakan Garry membuat Densu menjadi tak berkutik. Suami Olivia Allan tersebut hanya memberikan jawaban yang singkat.
Baca Juga: Capai Titik Terang, Bagaimana Akhir dari Polemik Donasi Agus Salim?
"Siap," kata Densu.
Kemungkinan Agus meminta dana untuk pengobatan memang masih terbuka lebar. Pasalnya, uang donasi tidak berakhir di tangannya.
"Kita udah berkoordinasi dengan Dinsos (Dinas Sosial), penyaluran yang paling mudah perizinannya atau tanpa perizinan itu ke bencana alam," ucap Garry.
Berita Terkait
-
Minta Rekening Agus Ditampilkan, Diduga Trik Keluarga Bisa Seenaknya Pakai Duit Donasi
-
Talitha Curtis Terharu Bisa Rayakan Tahun Baru 2025: Tahun Lalu Gak Punya Uang Sama Sekali
-
Jika Terbukti Yayasan Lakukan Pencucian Uang, Teh Novi Siap Dipenjara Seumur Hidup
-
Menangis, Denny Sumargo Ucap Pamit Lepas Uang Donasi Agus: Sakit Kita...
-
Polemik Donasi Agus Salim Berakhir, Siapa Pihak yang 'Menangkan' Uang Rp1,3 Miliar?
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau