Suara.com - Mahalini Raharja dan Rizky Febian menggelar acara peringatan 7 bulan kehamilan di rumah Sule pada Selasa (7/1/2025) kemarin.
Acara peringatan 7 bulan kehamilan Mahalini Raharja diisi dengan beragam prosesi dua adat, yakni Sunda dan Bali. Beberapa prosesi itu di antaranya adalah siraman, brojolan, angreman, tingkeban, hingga dodol rujak.
Selain upacara adat, acara peringatan 7 bulan kehamilan Mahalini Raharja juga diwarnai dengan pengajian dan pembacaan ayat-ayat suci Al Quran.
Dari unggahan yang beredar, acara pengajian dipimpin oleh seorang dai. Dai tersebut melantunkan ayat-ayat suci Al Quran dengan fasih dan tartil.
Sementara itu, pihak keluarga tampak ikut membacakan ayat suci Al Quran tanpa pengeras suara. Mahalini dan Rizky Febian saling bertatapan seraya melantunkan surat Al Fatihah.
Cuplikan unggahan video acara pengajian 7 bulan kehamilan Mahalini ini viral hingga menyebar luas ke sejumlah akun gosip.
"Acara 7 bulanan Mahalini dan Rizky Febian," tulis akun gosip @nyinyir_update_official, dilansir pada Rabu (8/1/2025).
Perihal itu, sejumlah entizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. Sebagian netizen menyoroti bacaan al Quran Mahalini.
Menurut beberapa kalangan warganet, Mahalini Raharja dicurigai masih belum hadal surat Al Fatihah hingga belum fasih membaca ayat suci al Quran.
Baca Juga: 5 Potret Tasyakuran 7 Bulan Kehamilan Mahalini, Dekorasi Dipuji Selangit
"Mahalini belum hafal Al Fatihah kah?" tulis seorang netizen.
"Belum lancar ya ngajinya," ucap netizen lain.
"Dia masih hahahihi baca Al Fatihah, ya. Mungkin belum lancar," ujar netizen yang lainnya.
Untuk informasi tambahan, Mahalini Raharja diketahui sudah memeluk agama Islam sebelum resmi dipersunting Rizky Febian pada Jumat (10/5/2024) di Hotel Raffles.
Kabar kepindahan agama Mahalini Raharja dibenarkan oleh pihak keluarga Rizky Febian, yakni Sule dan Dicky Chandra.
"Jadi ini tuh acara Mepamit, pamitan dari keluarga dan juga leluhurnya Lini, bahwa Lini akan berpindah agama. Dan sudah diizinkan, Lini sudah diperbolehkan untuk menikah secara agama kami (Islam) nanti di Jakarta," kata Sule di YouTube SL Media.
Berita Terkait
-
Mengenal Belah Cengkir, Tradisi di 7 Bulanan Mahalini dan Rizky Febian
-
Intip Makeup hingga Outfit Mahalini di Acara Tujuh Bulanan, Aura Bumil Begitu Terpancar
-
Hadiri Tasyakuran 7 Bulan Kehamilan Mahalini, Aura Aaliyah Massaid Jadi Sorotan
-
5 Potret Tasyakuran 7 Bulan Kehamilan Mahalini, Dekorasi Dipuji Selangit
-
Filosofi Tujuh Bulanan Kehamilan, Kini Dilakoni Mahalini dan Rizky Febian
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Sinopsis Film Belum Ada Judul: Guru Dihujat Demi Lindungi Rahasia Murid
-
Hadirkan Generasi Baru The Four Horsemen, Film Now You See Me 3 Tayang 12 November 2025 di Bioskop
-
Sudah Jadi Mantan, Bedu Masih Diperingatkan Istri Sebelum Wawancara
-
Tips Cepat Kaya ala Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa untuk Gen Z: Jangan Langsung ke Crypto!
-
8 Film Desta jadi Peran Utama, Terbaru sebagai Dono untuk Warkop DKI Reborn
-
Libatkan Sutradara Kawakan Edwin, JAFF 2025 Siap Gebrak Yogyakarta dengan Ratusan Film dan Kejutan
-
Sikap Bijak Habib Jafar Soal Masalah Onad: Kita Tidak Boleh Menutup Hati
-
Sinopsis Alls Fair, Drama Terbaru Kim Kardashian yang Dapat Rating Nol Persen dari Rotten Tomatoes
-
Perayaan 20 Tahun JAFF, Opera Jawa Garin Nugroho Kembali Diputar Pakai Format Seluloid Langka
-
Fakta dan Sinopsis Die, My Love: Kisah Cinta yang Gelap dan Kacau