Suara.com - Fitri Salhuteru masih terus melancarkan aksinya menguliti satu per satu aib mantan sahabatnya, Nikita Mirzani.
Nikita Mirzani yang kini jarang melakukan siaran langsung di Instagram, ternyata lebih sering aktif di TikTok.
Karena diduga ingin mendapatkan keuntungan dari siaran langsungnya di TikTok, Fitri Salhuteru menyindir Nikita Mirzani dengan sebutan fakir koin.
“Fakir koin ternyata si biadab ini live TikTok,” tulis Fitri Salhuteru di Instagram Stories dikutip pada Kamis (9/1/2025)
Pengusaha properti itu menyebut jika aksi Nikita yang meraup keuntungan lewat gift TikTok itu sangat cocok dengan kepribadiannya.
“Cocok sih related dengan semua cuan yang dia punya sekarang,” katanya.
“Hasil memeras dan hasil membully dan hasil membual,” katanya menambahkan.
Istri Cencen Kurniawan itu juga mengultimatum netizen yang suka memberikan koin untuk ibu dari Laura Meizani itu.
“Yang masih kasih kerjaan dan masih kasih koin, ibarat kalian mendukung Israel berperang,” ujar Fitri Salhuteru.
Perempuan yang memiliki bisnis salon kecantikan itu mengaku jika mulanya dia diberitahu netizen bahwa kini Nikita Mirzani kini lebih sering melakukan siaran langsung di TikTok.
“Pagi-pagi netizen kasih info katanya di IG dia (Nikita Mirzani) udah jarang (aktif), seringnya live di TikTok,” tuturnya.
Fitri mengatakan jika sumbangan di TikTok itu mirip dengan pengemis yang suka meminta-minta di jalan.
“Oh ternyata kalau di TikTok dapat koin ya. Kayak itu, kayak pengemis di pinggir jalan gitu kali ya,” kata perempuan 50 tahun itu.
Fitri Salhuteru yang kini semakin rajin berkoar-koar soal Nikita Mirzani itu mengaku tidak akan lelah untuk terus menyerang perempuan yang akrab disapa Nyai itu.
Dia ingin mantan sahabatnya itu mendapatkan pelajaran dari apa yang diperbuatnya.
Berita Terkait
-
10 Pesona Naira Arafah Anak Fitri Salhuteru, Kena Dampak Perseteruan Ibu dengan Nikita Mirzani
-
Dilaporkan, Nikita Mirzani Ingatkan Isa Zega Pernah Dibui: Jangan Sampai Gue Penjarain Lagi
-
Buntut Nimbrung, Dewi Perssik Ditantang Damaikan Fitri Salhuteru dan Ibu Kandung
-
Pemeriksaan Nikita Mirzani Masih Terkait Kasus Pemukulan Isa Zega, Diduga Beri Sumpah Palsu
-
Polisi Benarkan Nikita Mirzani Dipanggil Hari Ini, Pelapornya Ternyata Isa Zega
Terpopuler
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- Pembangunan Satu Koperasi Merah Putih Butuh Dana Rp 2,5 Miliar, Dari Mana Sumbernya?
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Saking Bencinya, Lee Kwang Soo Ngaku Ingin Ludahi Naskah The Manipulated
-
Viral Ustaz Yusuf Mansur Mau Beli YouTube dan Ganti jadi YouSufe, Dinar Candy: Halo BNN
-
7 Karakter Marvel Cinematic Universe Paling Aneh yang Pernah Ada, Nomor 4 Bikin Kaget!
-
Konser The Boyz Bikin Susah Move On, Para Member Lancar Ngomong Bahasa Indonesia: Sayang-sayangku!
-
Deretan Drama Korea Ji Chang Wook, Terbaru The Manipulated
-
Nama Indy Barends Trending di X Karena RM BTS, Begini Reaksi Manajer
-
Tayang di Apple TV+! Ini 3 Alasan Serial Pluribus Layak Ditonton
-
Festival Kebangsaan Gema Kampus Sukses Digelar, Hadirkan Slank Hingga Once Mekel
-
Cerita Kehidupan Amanda Manopo Sebagai Istri Kenny Austin: Bangun Pagi Langsung Masak
-
Kelewat Nonton di Bioskop? 11 Film Indonesia Kembali Tayang di Netflix November 2025