Suara.com - Penyanyi dangdut Rizki DA membagikan kabar duka lewat Insta Stories. Salah satu gurunya sewaktu ia duduk di bangku SMA meninggal dunia.
Dalam unggahannya, mantan kekasih Lesti Kejora memasang foto almarhum dengan ucapan berita duka cita.
"Innalilahi wainnalilahi rojiun. Keluarga besar SMA 1 Negeri Sei Suka turut berduka cita sedalam-dalamnya atas wafatnya, Muhammad Faizal Riza," tulis pengumuman tersebut dikutip Jumat (17/1/2025).
Dalam unggahan tersebut, Rizki DA mendoakan agar gurunya tersebut mendapat tempat terbaik di sisi Tuhan.
"Semoga amal ibadah beliau diterima di sisinya dan diluaskan alam kuburnya," katanya.
"Bagi keluarga yang ditinggalkan diberi ketabahan dan kesabaran," sambung Rizki DA.
Rizki DA mengenang Muhammad Faizal sebagai guru yang baik hati. Almarhum juga dikenal dekat dengan semua murid.
"Husnul khatimah guru terbaikku. Semoga amal ibadah beliau diterima di sisi Allah SWT. Amin ya Allah," ungkap saudara kembar Ridho DA ini.
Hanya saja, di dalam unggahannya, Rizki tak mengungkap penyebab sang guru tiada.
Baca Juga: Rayakan 3 Dekade, INDOSIAR Gelar 3 Malam Pertunjukan Dimeriahkan Slank hingga Girlband Korea
Rizki DA merupakan alumni SMA 1 Negeri Sei Suka, Kabupaten Batu Bara, Sumatera Utara. Lulus dari sana, dia melanjutkan pendidikannya di Universitas Persada Indonesia YAI.
Rizki kemudian hijrah ke Jakarta saat ikuti ajang pencarian bakat. Tak sendiri, dia tinggal di Jakarta bersama kembarannya, Ridho DA.
Berita Terkait
-
Rayakan 3 Dekade, INDOSIAR Gelar 3 Malam Pertunjukan Dimeriahkan Slank hingga Girlband Korea
-
Siap-Siap Melahirkan Anak Kedua, Lesti Kejora Dijenguk Bos TV
-
Nekat Manggung saat Hamil, Intip Beda Kondisi Lesti Kejora dan Happy Asmara
-
Lesti Kejora Alami Kontraksi di Usia Kehamilan 33 Minggu, Bakal Lahiran Prematur Lagi?
-
Rizky Billar Sampai Istigfar Hadapi Tingkah Lucu Karyawannya
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Iko Uwais Bergabung di Film Road House 2, Main BarengJake Gyllenhaal danHidetoshi Nishijima
-
Film Hollywood di Netflix November 2025, Horor Klasik Sampai Komedi Nostalgia
-
Produseri Film 'Timur', Nagita Slavina Temukan Kesamaan Sensasi Genre Action dan Horor
-
Nagita Slavina Beberkan Alasan Produseri Film Laga Iko Uwais 'Timur'
-
Sosok Ketiga Lintrik: Teror Berbalut Misteri Pelet, Tayang di Bioskop Mulai Hari Ini
-
Sinopsis LOVE.exe, Drama Komedi Romantis Baru Kim Yo Han dan Hwang Bo Reum Byeol di Viu
-
Profil Fatima Bosch, Miss Meksiko 2025 yang Walk Out Usai Dihina 'Bodoh'
-
Ada Adegan Sentuhan dengan Senior, Norma Cinta Salut dengan Totalitas Pemain Danyang Wingit
-
4 Film Ariel Noah Sebelum Jadi Dilan 1997, Ada yang Laku Keras!
-
Bukan Cuma Modal Tampang, Ini Sederet Kemiripan Ariel NOAH dan Dilan yang Bikin Pidi Baiq Kepincut