Suara.com - Roy Kiyoshi menjadi salah satu artis yang merayakan Imlek. Pagi tadi, ia bersama sang ibu datang ke Vihara Dhammacakka Jaya.
Sebelum berdoa, Roy Kiyoshi lebih dulu datang ke biksu. Setelahnya, paranormal 37 tahun tersebut membantu beberapa orang membagikan makanan.
Roy Kiyoshi kemudian masuk ke Vihara. Di mana dihadapannya hadir patung Buddha yang cukup besar.
Roy Kiyoshi berdoa dengan khusyuk dan terbilang cukup lama. Ia juga tampak beberapa kali sujud dan terus menunduk.
Bagi Roy Kiyoshi, berdoa bersama menjadi salah satu rutinitas Imlek. Sebab baginya, ini menjadi momen kumpul keluarga.
"Jadi kita punya tradisi kalau di keluarga saya itu ada ibadah bareng bersama gitu," kata Roy Kiyoshi ditemui di luar Vihara kawasan Sunter, Jakarta Utara pada Senin (27/1/2025).
Saat ditanya doa apa yang dipanjatkan Roy Kiyoshi tadi, lelaki yang akrab disapa dede tersebut mengatakan, banyak mendoakan Indonesia.
"Berdoa demi keselamatan, kesejahteraan buat seluruh mahluk, seluruh manusia. Saya juga berdoa untuk indonesia agar tidak ada bencana," katanya.
Tak hanya mendoakan semua makhluk, Roy Kiyoshi juga turut berbagi di vihara. Ia memberikan makanan yang dititipkan kepada petugas.
Baca Juga: Ramalan Roy Kiyoshi Tentang Nisya Ahmad Terbukti? Adik Raffi Panik Ditanya Soal KDRT
"Kita memberikan makanan. Karena aku percaya dengan apa yang kita tabur, itu akan kita tuai juga kembali," tuturnya.
Setelah dari vihara, Roy Kiyoshi sudah memiliki agenda untuk makan bersama. Sama dengan ibadah, ia memang memanfaatkan perayaan Imlek untuk berkumpul bersama keluarga.
Berita Terkait
-
Roy Kiyoshi Ramal Ada Artis Terlibat Money Laundry di 2025, Lebih Heboh dari Harvey Moeis
-
Beda Ramalan Roy Kiyoshi dan Denny Darko soal Nasib Artis di 2025, Ada yang Sebut Fuji Tak Laku
-
Syifa Hadju dan El Rumi Disebut Lebih Cocok Berteman, Sosok Ini Dituding Perusak Kebahagiaan
-
Nisya Ahmad Gugat Cerai Suami, Video Terawangan Roy Kiyosi Singgung KDRT Disorot
-
Ekspresi Mencurigakan Nisya Ahmad Diterawang Roy Kiyoshi Ada Kekerasan di Rumah Tangga
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
-
6 HP Snapdragon dengan RAM 8 GB Paling Murah, Lancar untuk Gaming dan Multitasking Intens
-
Harga Emas di Pegadaian Stabil Tinggi Hari Ini: Galeri 24 dan UBS Kompak Naik
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
Terkini
-
Zidan Pria Disabilitas Diterima Kerja PT Transjakarta, Ucap Terima Kasih ke Pramono Anung
-
Bawa-Bawa Sufmi Dasco, Reaksi Nagita Slavina Ditagih Utang Pengacara atas Kasus Narkoba Raffi Ahmad
-
Vega Darwanti Ungkap Kondisi Terkini Tukul Arwana
-
Spesial Buat The B Indonesia, Jacob The Boyz Main Gitar dan Nyanyi Lagu 'Alamak' di Konser Jakarta
-
Kasus Lama Terkuak, Raden Nuh Sebut Raffi Ahmad Belum Lunasi Janji Honor Rp250 Juta
-
Fahmi Bo Sukses Jalani Operasi Angkat Batu dan Kantung Empedu, Begini Kondisinya Sekarang
-
The Boyz Sukses Panaskan Jakarta, Member Turun Panggung Blusukan Sampai Panjat Tribune Penonton
-
Dikecam Usai Gandeng Azizah Salsha Jadi Model di Jakarta Fashion Week 2026, Brand Erspo Minta Maaf
-
Baru Tayang, Serial 'I Love You, My Teacher' Dikecam Gegara Dianggap Romantisasi Child Grooming
-
'Jule' Julia Prastini Kembali dengan Safrie Ramadhan Usai Digugat Cerai, Sahabat Nyerah Membimbing