Suara.com - Kebahagiaan turut dirasakan publik atas kabar baik yang dibawa Luna Maya dan Maxime Bouttier baru-baru ini.
Sebagaimana dilansir oleh Suara.com pada Rabu (9/4/2025), Luna Maya akhirnya dilamar oleh Maxime Bouttier.
Bukan di Indonesia, Luna Maya resmi dilamar oleh Maxime Boutttier di Jepang.
Bahkan keindahan pohon sakura di tempat Luna dilamar oleh kekasih hati tidak bisa ditampik.
Indahnya kalimat yang disertakan oleh Luna Maya dalam unggahan juga semakin mempermanis suasana.
Luna Maya tidak hanya mengatakan iya untuk pernikahan yang aakn dijalaninya bersama Maxime Bouttier.
Luna juga mengatakan iya sebagai bukti kesiapan selamanya bersama dengan Maxime Bouttier.
"Dengan penuh cinta, aku mengatakan iya," tulis Luna Maya di Instagram.
"(Ya) kepadamu, untuk indahnya perjalanan yang kita tulis bersama, untuk selamanya," tambah perempuan berdarah Austria ini.
Baca Juga: Perjalananan Cinta Luna Maya dan Maxime Bouttier, Kini Telah Lamaran
Hingga hari ini, satu per satu ucapan selamat doa disematkan oleh publik untuk Luna Maya dan Maxime Bouttier yang akan menikah.
"Untuk kalian couple kesayangan, terima kasih sudah berbagi kebahagiaan ini," tulis penggemar di dalam komentar.
"Ini hanya soal waktu, selamat untuk kalian berdua," sambung warganet.
"Masya Allah lancar sampai hari H. Sehat-sehat juga buat kalian," komentar warganet bersama doa untuk Luna dan Maxime.
"Bahagianya sampai sini, Kak Luna," warganet berkomentar dengan penuh bahagia.
Ada pula yang langsung membayangkan anak yang akan lahir dari pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier.
Berita Terkait
-
Profil Kurniawan Ho Wijaya, Desainer Undangan Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier
-
Luna Maya dan Maxime Bouttier Menikah di Resor Mewah, Sajikan Keindahan Alam Pulau Dewata
-
Fix! Luna Maya dan Maxime Bouttier Menikah di Bali 7 Mei Tahun Ini
-
Dokter Tompi Ungkap Bahaya Terlalu Sering Pakai Skincare: Kulit Tipis dan Skin Barier Rusak
-
Beda Sikap Orangtua Maxime Bouttier dan Reino Barack ke Luna Maya, yang Satu Tak Kasih Restu
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Tragedi Pilu dari Kendal: Ibu Meninggal, Dua Gadis Bertahan Hidup dalam Kelaparan
-
Menko Airlangga Ungkap Rekor Kenaikan Harga Emas Dunia Karena Ulah Freeport
-
Emas Hari Ini Anjlok! Harganya Turun Drastis di Pegadaian, Antam Masih Kosong
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
Terkini
-
13 Tahun Bersama, Cynantia Pratita Resmi Tinggalkan Stereowall
-
The Greatest Role: Pevita Pearce Buka-bukaan Soal Buku Barunya yang Menginspirasi
-
Ulah Nafa Urbach, Eko Patrio, dan Uya Kuya Berbuntut Panjang, Kini Dipanggil Sidang Etik MKD
-
Reaksi Kocak Mikha Tambayong Saat Deva Mahenra Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series
-
Jadi Aris Lagi di Ipar Adalah Maut The Series, Deva Mahenra Masih Takut Kena Jambak Ibu-Ibu
-
Totalitas Perankan Pria Terlilit Utang di Film Riba, Prinsip Hidup Ibrahim Risyad Justru Sebaliknya
-
Toho Resmi Umumkan Sekuel Godzilla Minus One, Berjudul Godzilla Minus Zero
-
Kehadiran Nikita Willy Bikin Baim Wong Mundur dari Panggung Sinetron
-
Bintangi Film Riba, Wafda Saifan Curhat Pernah Punya Kredit: Kayak Nggak Pernah Ada Duit
-
Ngakak Bisa Mengocok Perut, Ini Rekomendasi Film Komedi yang Dibintangi Komika