Suara.com - Anggota DPR RI Rusdi Masse Mappasessu kembali mengundang disjoki (DJ) Nathalie Holscher ke Kabupaten Sindenreng Rappang, atau Sidrap, Sulawesi Selatan, meski sempat menuai kontroversi.
Politikus dari Partai Nasional Demokrat (Nasdem) itu melakukannya saat mantan istri komedian Sule itu melakukan siaran langsung di TikTok pada Kamis (17/4/2025).
"Iya, salam kenal Nathalie. Terima kasih ya sudah datang di Sidrap. Boleh nggak, datang ke Sidrap lagi?" tanya Rusdi, dikutip dari akun TikTok @darnawatiskm pada Jumat (18/4/2025).
"Aku yang terima kasih pak, aku yang terima kasih. Boleh pak, mau (ke Sidrap lagi) dengan senang hati," jawab Nathalie Holscher sambil mengangguk-angguk tersenyum.
Namun, Rusdi Masse tidak ingin Nathalie Holshcer bekerja sebagai DJ di kelab malam seperti kedatangan sebelumnya.
"Dari Manado, pesawatnya nggak langsung pulang ke Jakarta. Singgah di Makassar, ke Sidrap," ujar Rusdi Masse, yang disetujui langsung oleh ibu satu anak itu.
"Boleh. Berarti bapak baca DM aku, biar aku kirim nomornya, pak," tutur Nathalie Holscher sebelum berterima kasih karena sudah diundang kembali ke Sidrap.
"Nathalie bikin konten di Sidrap untuk ngangkat, promosi wisatanya, makanannya, dan lain-lain. Bukan cuma sawerannya saja. Nanti di ijo (WA) saya baru ngasih tau yang sasaran (konten) sebenarnya, ya? Tapi saya jamin pasti kamu mau," tandas Rusdi Masse.
Setelah interaksi mereka selesai, Nathalie Holscher menyeletuk kepada timnya, "Sidrap lagi nih bos."
Kontroversi Nathalie Holscher sepulangnya dari Sidrap
Berita Terkait
-
Adzam Sebut Sule Pakai Nama Langsung, Sikap Nathalie Holscher Tuai Sorotan
-
Disuruh Minta Maaf usai Dapat Saweran di Sidrap, Nathalie Holscher Bingung: Salah Aku Apa?
-
Selain Minta Maaf, Nathalie Holscher Juga Dituntut Hal Lain oleh Eks Bupati Sidrap
-
Buntut Mandi Duit Saweran, Eks Bupati Mau Bawa Nathalie Holscher ke Sidrap untuk Minta Maaf
-
Psikolog Lita Gading Soroti Sikap Natalie Holscher yang Pamer Uang Saweran Saat Nge-DJ
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Valen dan Mila DA7 Tampil Beda di HUT Indosiar, Jadi Pelayan Kafe Saat Drama Musikal
-
Digugat Dugaan Penelantaran Anak, Pihak Denada Buka Suara: Ini Ranah Keluarga
-
Duet Bareng Lesti Kejora cs di HUT ke-31 Indosiar, Rita Sugiarto Bangga Lagunya Dinyanyikan Gen Z
-
Terungkap! Film Agak Laen: Menyala Pantiku! Awalnya Bertema Panti Jomblo, El Rumi Sempat Jadi Pemain
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
-
Sore: Istri dari Masa Depan Jadi Film Terpopuler di Netflix Indonesia
-
Viral Pengakuan Yasmin Napper Diselingkuhi Giorgino Abraham, Begini Faktanya
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings