Suara.com - Satu per satu jejak digital dari Aura Cinta bertebaran di media sosial. Gadis pengkritik Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi ini ternyata bukan sosok yang amatir berhadapan dengan kamera.
Masih hangat dalam penelusuran, terkuak bahwa Aura Cinta adalah seorang artis muda.
Selain pernah menjadi figuran di sebuah sinetron yang dibintangi oleh Randy Martin, beberapa profesi digeluti oleh Aura Cinta di dunia hiburan.
Mulai aktris hingga model, profesi-profesi tersebut berhasil membuatnya terkenal.
Popularitasnya semakin terbukti dengan jejak digital yang dibagikan oleh akun TikTok @alfiwachid.
Dilansir pada Senin (28/4/2025), Aura Cinta pernah berkesempatan berada dalam panggung yang sama dengan Indra Bekti.
Saat itu, penampilan dari Aura Cinta memang berbeda meski kecantikan wajahnya masih sama.
Aura Cinta tampil dengan rambut yang dikucir dua alih-alih kucir satu ketika berhadapan dengan Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi.
Bukan kaos, penampilan Aura Cinta pun lebih trendy ketika berada dalam panggung yang sama dengan Indra Bekti.
Baca Juga: Penghasilan Dedi Mulyadi dari Ngonten di Youtube, Kini Dicurigai Diprotes Aura Cinta Cuma Setingan
Belum diketahui kapan tepatnya Aura Cinta berkesempatan untuk bekerja sama dengan Indra Bekti.
Namun suami dari Aldila Jelita itu tampil dengan segar bersama kaos oranye dan blazer hitam. Rambut Indra Bekti terlihat diwarnai dengan sapuan warna abu-abu.
Meski tidak diketahui percakapan apa yang terjadi antara dirinya dan Aura Cinta, raut wajah Indra Bekti seolah berbicara.
Indra Bekti terlihat terkejut dan bergerak perlahan ketika dihampiri oleh Aura cinta.
Gadis diduga asal Jawa Barat tersebut menghampiri Indra Bekti dengan langkah yang cepat dan terburu-buru.
Kebersamaan Aura Cinta dan Indra Bekti tersebut mengundang tangan warganet untuk berkomentar.
Berita Terkait
-
Gadis yang Kritik Dedi Mulyadi Punya Cita-cita Masuk UI Jurusan Filsafat, Memang Berapa Biayanya?
-
Aura Cinta Sekolah di Mana? Viral usai Berani Kritik Dedi Mulyadi soal Larangan Wisuda
-
Dedi Mulyadi Mau Kirim Siswa Bandel ke Barak Militer, Joko Anwar Beri Reaksi Menohok
-
Anggap Sepele Rp1 Juta saat Debat Dedi Mulyadi, Intip Taksiran Honor Aura Cinta Jadi Pemeran Figuran
-
Diduga Setingan Saat Mendebat Dedi Mulyadi, Viral Detik-Detik Rumah Aura Cinta Dirobohkan
Terpopuler
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 5 Bek Kanan Terbaik Premier League Saat Ini: Dominasi Pemain Arsenal
Pilihan
-
Pemilik Tabungan 'Sultan' di Atas Rp5 Miliar Makin Gendut
-
Media Inggris Sebut IKN Bakal Jadi Kota Hantu, Menkeu Purbaya: Tidak Perlu Takut!
-
5 HP RAM 12 GB Paling Murah, Spek Gahar untuk Gamer dan Multitasking mulai Rp 2 Jutaan
-
Meski Dunia Ketar-Ketir, Menkeu Purbaya Klaim Stabilitas Keuangan RI Kuat Dukung Pertumbuhan Ekonomi
-
Tak Tayang di TV Lokal! Begini Cara Nonton Timnas Indonesia di Piala Dunia U-17
Terkini
-
Sinopsis Dusun Mayit: Amanda Manopo Hadapi Teror Mistis di Gunung Welirang
-
Berapa Usia Sabrina Alatas? Ternyata Zodiaknya Sama dengan Raisa
-
50 Tahun Menginspirasi Power Rangers, Super Sentai di Ujung Tanduk
-
Dari Vinyl hingga Streaming: JIAVS 2025 Rangkul Masa Depan dan Nostalgia Dunia Audio
-
Kisah David Ozora Jadi Film, Jonathan Latumahina: Kesempatan Buat Orang Tahu Semua Kejadiannya
-
Angga Yunanda: Syuting Bareng Shenina Cinnamon Lebih Menyenangkan Setelah Jadi Suami Istri
-
Angga Yunanda Hampir Menyerah Saat Syuting Bareng Amanda Manopo
-
5 Film yang Diprediksi Sapu Nominasi di Oscar 2026, Frankenstein hingga Avatar: Fire and Ash
-
Gara-gara Foto Pakai Gaun Biru, Sabrina Alatas Dituding Hamil Anak Hamish Daud
-
Sinopsis Film King, Kolaborasi Perdana Shah Rukh Khan dan Putrinya di Layar Lebar