Suara.com - Sosok Desa Maya Waltaurd Maiyer menuai sorotan kala menghadiri acara siraman putri tercinta, Luna Maya.
Kecantikan dari Ibu Desa Maya memang tidak diragukan lagi.
Kecantikan khas Austria dengan rambut merah menyala membuat dirinya disanjung setinggi langit.
Meski berusia lebih dari 80 tahun, kecantikannya tidak lekang oleh waktu.
Namun jangan salah, bukan hanya kecantikan yang pantas dikagumi dari seorang Desa Maya Waltaurd Maiyer.
Melalui video lawas yang ditemukan Suara.com, ibunda dari Luna Maya ini memiliki pola pikir yang menarik.
Kala itu, Desa Maya mendapatkan pertanyaan yang sebenarnya bersifat personal.
Seorang pria dibuat penasaran apakah Desa Maya bangga memiliki seorang anak perempuan seperti Luna Maya.
Alih-alih mengatakan iya atau tidak, Desa Maya justru mengkritik pertanyaan soal rasa bangga.
Baca Juga: 7 Makna Sumber Mata Air Siraman Luna Maya Lengkap dengan Asal-usulnya
Bahkan istri dari Uut Bambang ini menganggap 'bangga' sebagai kata yang aneh.
"Kamu pasti bangga dengan putrimu," ujar seorang pria dalam video milik akun TikTok @luna_bouttier, dilansir pada Selasa, 6 Mei 2025.
"Hei, hei, jangan menggunakan kata 'bangga'," jawab Desa Maya kemudian.
Ucapan dari Desa mulanya mengejutkan sang host.
"Aku tidak tahu apa yang dimaksud dengan bangga. Apa itu bangga?" kata ibunda Luna Maya yang ternyata berbeda pandangan soal rasa bangga.
"Kenapa aku harus bangga?" kata Desa Maya menanyakan balik.
Berita Terkait
-
Kapan Akad Nikah Luna Maya? Siap-Siap Nonton Live Lewat Link Resmi Ini, Catat Jamnya!
-
Beda Sumber Kekayaan Maxime Bouttier dan Luna Maya: H-1 Jadi Pasangan Suami Istri
-
Luna Maya Sudah Bekukan Sel Telur Sejak 4 Tahun Lalu, Tetap Bisa Punya Anak dengan Maxime Bouttier
-
Profil Ismael Dully dan Tipi Jabrik, Dua Kakak Luna Maya Jadi Sorotan di Acara Siraman
-
Siraman Pakai Adat Jawa, Asal-usul Luna Maya dan Maxime Bouttier Dipertanyakan Netizen
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
6 Tablet Memori 128 GB Paling Murah, Pilihan Terbaik Pelajar dan Pekerja Multitasking
-
Heboh Merger GrabGoTo, Begini Tanggapan Resmi Danantara dan Pemerintah!
-
Toyota Investasi Bioetanol Rp 2,5 T di Lampung, Bahlil: Semakin Banyak, Semakin Bagus!
-
Gagal Total di Timnas Indonesia, Kluivert Diincar Juara Liga Champions 4 Kali
-
Rupiah Tembus Rp 16.700 tapi Ada Kabar Baik dari Dalam Negeri
Terkini
-
Terbongkar! Potret Dea 'Sister Hong' Lombok yang Nyamar Jadi MUA Berhijab, Korban Syok dan Lapor MUI
-
Umumkan Putus Hingga Koar-Koar Telah Selingkuhi Erika Carlina, DJ Bravy: Biar Gak Ada Asumsi Liar
-
Heboh 'Sister Hong' Versi Lombok, MUA Pria Nyamar Jadi Wanita Berhijab Demi Kelabui Klien
-
Dharmendra Dilarikan ke RS, Kondisi Terkini Sang Legenda Bollywood yang Bikin Khawatir
-
Seringai Siap Lunasi 'Utang' ke Mendiang Ricky Siahaan Lewat Album Baru
-
11 Tahun Berlalu, Sarwendah Bongkar Alasan Dulu Diminta Bayi Tabung Meski Rahimnya Baik
-
Aktor Aliff Ali Dilaporkan Polisi oleh Istri Sah Usai Diduga Menikah Lagi Tanpa Izin
-
Takut Kejadian Bak Sinetron, Delon Thamrin Tetapkan Syarat Ini Sebelum Adopsi Anak
-
Ahmad Dhani Sebut Sistem Royalti Blanket License Rawan Korupsi, Yakin Ada Orang LMK Bakal Dipenjara
-
Tega! DJ Bravy Ngaku Selingkuh Tepat Beberapa Minggu Sebelum Erika Carlina Melahirkan