Suara.com - Hubungan Fujianti Utami atau Fuji dan Verrell Bramasta masih menjadi teka-teki.
Mereka membagikan momen dekat meski belum ada omongan apakah resmi pacaran atau belum.
Dibilang hanya sahabat, perhatian Verrell pada Fuji dinilai netizen lebih dari itu.
Ini saat Fuji curhat tentang dirinya yang mengalami skoliosis atau tulang belakangnya bengkok.
Sebelumnya, Fuji sudah pernah mengungkapkan dirinya menderita skoliosis.
Skoliosis adalah kondisi tukang belakang mengalami perubahan bentuk menjadi bentuk S atau C. Dengan kata lain, tulang punggungnya bengkok.
Menunjukkan penampakan tulang belakangnya yang bengkok, Fuji pernah mengungkapkan salah satu penyebabnya karena sering membawa barang berat.
Sementara itu video terbarunya ini, dia menunjukkan sedang memakai alat terapi untuk meluruskan tulang belakangnya.
"Is there something wrong with me?" tulisnya dalam video yang dibagikannya pada Jumat, 9 Mei 2025.
Baca Juga: Verrell Bramasta Berbohong saat Ajak Fuji Bukber Keluarga, Begini Modusnya
Perempuan 22 tahun ini mengaku hanya ingin punya tulang belakang yang lurus.
"All i want is a straight spine," ungkapnya sambil menunjukkan raut wajah sedih menahan tangis.
Di caption postingannya, Fuji pun menuliskan "Bismillah deh" untuk berusaha menggunakan alat tersebut agar tulangnya kembali lurus.
Dari kolom komentar diketahui Fuji memakai alat untuk terapi skoliosis.
"Terima kasih ka Fuji sudah pakai brace GBW, tetap semangat ya semoga bisa menginspirasi teman-teman skolioser lainnya," komentar akun @spineclinic.id.
Namun ada yang menarik dari postinga Fuji itu karena muncul Verrell Bramasta di kolom komentar.
Berita Terkait
-
Momen Haru Verrell Bramasta Momong Gala Sky, Didoakan Berjodoh dengan Fuji
-
Alasan Aisar Khaled Rajin Bikin Konten di Indonesia: Lebih Banyak Orang Susah Dibanding Malaysia
-
Ditanya Soal Isu Bakal Menikah dengan Fuji Tahun Ini, Verrell Bramasta Kasih Jawaban Diplomatis
-
Telepon Mesra Dengan Fuji Lalu Bilang Sayang, Warganet Bingung Dengan Sikap Verrel Bramasta
-
Mulai Go Public, Verrell Bramasta Panggil 'Sayang' Saat Video Call Fuji Sebelum Kunjungan Kerja
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
- PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- 3 Pemain Naturalisasi Baru Timnas Indonesia untuk Piala Asia 2027 dan Piala Dunia 2030
Pilihan
-
Penculik Bilqis Sudah Jual 9 Bayi Lewat Media Sosial
-
Bank BJB Batalkan Pengangkatan Mardigu Wowiek dan Helmy Yahya Jadi Komisaris, Ada Apa?
-
Laurin Ulrich Bersinar di Bundesliga 2: Makin Dekat Bela Timnas Indonesia?
-
Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
-
4 HP 5G Paling Murah November 2025, Spek Gahar Mulai dari Rp 2 Jutaan
Terkini
-
Pro Kontra Film "Timur" Iko Uwais: Antara Tuduhan Propaganda dan Apresiasi Seni Laga
-
Alasan Personal Ernest Prakasa Banting Setir Jadi Sutradara Film
-
Sempat Dilecehkan Oknum Fans, Tiara Andini Alami Trauma
-
Ayu Ting Ting Berbagi Cerita Perdana Hujan-hujanan Demi Blackpink
-
Selain Fahmi Bo, Ini Deretan Artis yang Biaya Pengobatannya Dibantu Raffi Ahmad
-
Sentilan Oka Antara Buat Aktor Kebanyakan Improvisasi
-
Kini Jadi Konsumsi Publik, Clara Shinta Menyesal Umbar Masalah Rumah Tangga di Medsos dan Podcast
-
Vitalia Tuangkan Kisah Hidupnya dalam Lagu Baru 'Hadirmu'
-
Momen Haru Raisa Cerita Tentang Perpisahan di Panggung JGTC 2025
-
HyunA Pingsan di Panggung Waterbomb Macao 2025, Minta Maaf dan Janji Jaga Kesehatan