“Arhan cerai, Asnawi gak pernah dipanggil Timnas, makan-makan, Shel,” tulis warganet lain.
Untuk diketahui, sebelum menikah dengan Zize, Arhan memang menjalin hiubungan dengan Marshella. Hubungan mereka dikabarkan putus pada bulan Juli 2023.
Banyak yang tidak menyangka Pratama Arhan bisa melupakan Marshella Aprilia secepat itu dan langsung menikahi Azizah Salsha pada Agustus 2023.
Mengingat, Arhan dan Marshella Aprilia telah menjalin kisah asmara sejak 2021. Marshella pun disebut sebagai sosok yang menemani Arhan dari nol hingga meraih kesuksesan seperti sekarang.
Terbaru, kabar mengejutkan datang dari rumah tangga Pratama Arhan dan Azizah Salsha.
Arhan diketahui diam-diam mengajukan permohonan talak cerai pada sang istri di Pengadilan Agama (PA) Tigaraksa, Tangerang, Banten dengan nomor perkara 4274/Pdt.G/2025/PA.Tgrs.
Diketahui pula, Arhan mengajukan permohonan talak cerai sejak 1 Agustus 2025 dan persidangan hanya berjalan dua kali hingga diputus verstek oleh majelis hakim.
Perceraian ini diduga menjadi puncak dari berbagai isu dan kontroversi yang telah lama menerpa rumah tangga mereka.
Setelah resmi menikah, Pratama Arhan dan Azizah Salsha memang jarang terlihat bersama.
Baca Juga: Azizah Salsha Cuma Mau Menikah 1 Tahun dengan Pratama Arhan?
Pratama Arhan lebih banyak berada di luar negeri untuk karier sepak bolanya bersama Suwon FC di Korea Selatan, sementara Azizah Salsha lebih sering tinggal di Indonesia.
Momen Pratama Arhan terlihat memasak sendirian di apartemennya sempat viral di TikTok, memunculkan simpati publik yang merasa Arhan menjalani kehidupan rumah tangga seorang diri.
Selain itu, sejak Januari 2024, hubungan mereka mulai goyah. Pertengkaran dan perselisihan disebut terjadi secara terus-menerus, bahkan sulit diselesaikan.
“Komunikasi antara pemohon dengan termohon tidak baik-baik saja. Termohon tidak pernah mendengarkan perkataan pemohon, tidak nurut, dan tidak searah, yang mengakibatkan pertengkaran yang terus menerus," demikian isi gugatan yang beredar.
Kontributor : Anistya Yustika
Berita Terkait
-
Diduga Sindir Pratama Arhan, Unggahan Menohok Ibunda Azizah Salsha Jadi Sorotan: Istri Adalah Amanah
-
Mata Tak Bisa Bohong? Ekspresi Perdana Zize Pasca Cerai Jadi Misteri: Luka atau Lega
-
OTW Janda, Azizah Salsha Semringah di Postingan Perdana Tanpa Pratama Arhan
-
Kontras Sikap Fans Arhan vs Zize di Medsos: Satu 'Bar-bar' Adu Data, Satunya Main Elegan
-
Azizah Salsha Curhat di TikTok Usai Diceraikan Arhan: Kode Galau atau Cari Simpati?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
Pilu! Dokter Kamelia Pacar Ammar Zoni Ditinggal Suami saat Hamil 7 Bulan
-
Joshua Suherman Terseret Viralnya Kisah Aurelie Moeremans, Banjir Ucapan Terima Kasih
-
Aurelie Moeremans Ngaku Terus Diganggu Pelaku Grooming Setelah Rilis Buku Broken Strings
-
Kembalikan Hadiah Hingga Sebut 'Suami', Curhatan Dearly Joshua soal Ari Lasso Singgung Preman Pasar
-
Diterpa Isu Child Grooming, Roby Tremonti Diduga Buka Endorsement
-
Kilas Balik 10 Karya Ikonik Wim Wenders, Sang Presiden Juri Berlinale 2026
-
Kisah Kelam Aurelie Moeremans Diminta Mantan Bertato Agar Gagal Ikut Kontes Kecantikan
-
Segera Tayang di Indonesia, Papa Zola The Movie Angkat Peran Ayah dalam Film Animasi Keluarga
-
7 Fakta Perceraian Kristy dan Desmond Scott yang Bikin Geger, Ada Perselingkuhan?
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues