- Tampil di Synchronize, Rian D'Masiv mengungkap bahwa mereka baru saja menyelesaikan rekaman album di LA.
- Penampilan D'Masiv di Synchronize kali ini dianggap lebih matang. Mereka mengaransemen ulang beberapa lagu.
- D'Masiv juga menunjukkan semangat regenerasi dengan berkolaborasi bersama musisi muda berbakat.
Suara.com - D'Masiv menjadi salah satu penampil di panggung Synchronize Fest 2025 di hari pertama, Jumat (3/10/2025).
Bukan hanya sekadar menyajikan lagu nostalgia, D'Masiv membawa oleh-oleh dari luar negeri.
D'Masiv menerangkan, mereka baru saja menyelesaikan proyek penting.
Pekerjaan tersebut dilakukan di Los Angeles, Amerika Serikat.
"Baru pulang dari Los Angeles. Habis rekaman," kata Rian D'Masiv di sela-sela penampilannya.
Kabar ini sekaligus menandai kembalinya D'Masiv ke panggung Synchronize Fest setelah tahun lalu absen.
Kembalinya mereka terasa lebih matang, dibuktikan dengan sejumlah kejutan di panggung.
Kejutan utama yang mereka bawa adalah keberanian dalam bereksperimen.
D'Masiv merombak beberapa lagu hitsnya dengan aransemen yang tak terduga.
Baca Juga: Sinkron dengan Kreativitas, Lion Parcel Ramaikan Synchronize Fest 2025
Seperti sentuhan musik dubstep atau EDM pada lagu "Semakin" dan aransemen baru untuk lagu "Apa Salahku".
Tak hanya itu, band yang telah berkarya selama 20 tahun ini juga menunjukkan semangat regenerasi dengan berkolaborasi bersama musisi muda berbakat.
"Kita enggak sendirian, dibantu musisi muda berbakat, Arti Kuryosuke," imbuh Rian.
Momen magis tercipta saat D'Masiv meminta penonton untuk menciptakan lautan cahaya di tengah gelapnya malam, membuktikan ikatan kuat mereka dengan para Masivers (sebutan penggemar D'Masiv).
"Teman-teman, karena malam ini bintangnya enggak ada, nyalain flash gerakin ke kanan kiri ya," pintanya yang langsung disambut lautan cahaya dari ponsel penonton.
Nuansa tersebut langsung terasa syahdu dengan lantunan lagu "Cinta Ini Membunuhku".
Berita Terkait
-
Sinkron dengan Kreativitas, Lion Parcel Ramaikan Synchronize Fest 2025
-
Dari Kolam Ikan sampai Suami Baru: Anisa dan Juwita Bahar Kuasai Panggung Synchronize Fest 2025
-
Daftar Line Up Synchronize Fest Hari Kedua, Ada Wali Band, AADC, Jamrud hingga Guruh Gipsy
-
Anisa x Juwita Bahar Bikin Penonton Synchronize Fest 2025 Bergoyang
-
The Cottons Menggebrak Synchronize Fest 2025 dengan Penampilan Provokatif
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Fakta Film Bidadari Surga: File Sempat Hilang hingga Dinda Hauw Syuting dalam Kondisi Baby Blues
-
Sintya Marisca Pamer Foto Cincin di Jari Manis, Resmi Tunangan?
-
Sinopsis Crime 101, Chris Hemsworth Jadi Pencuri Ulung Paling Diburu Polisi
-
5 Aktris yang Paling Diunggulkan untuk Peran Mother Gothel di Live-Action Tangled
-
5 Momen Ikonik GDA 2026: Daesang Jennie hingga Aksi 'Loading' CORTIS!
-
Apa Itu Child Grooming? Pengalaman Traumatis Aurelie Moeremans di Buku Broken Strings
-
Hesti Purwadinata dan Suami Dapat Ancaman Usai Dukung Aurelie Moeremans
-
Drama Masih Berlanjut, Ari Lasso Desak Dearly Joshua Hapus Foto di Bali: Saya yang Bayar!
-
Profil Roby Tremonti, Aktor Terseret Dugaan Child Grooming di Buku Aurelie Moeremans
-
Indro Warkop Bandingkan Kasus Pandji Pragiwaksono dengan Era Kritik Warkop DKI