Entertainment / Gosip
Rabu, 05 November 2025 | 07:55 WIB
Raisa dan Hamish Daud. (Instagam)

"Tong kosong nyaring bunyinya. diem!" kata netizen lainnya.

Sebelumnya, Hamish menyebut jika perbedaan usia dengan Raisa membuat hubungan mereka kurang nyambung. Raisa disebut tak bisa mengimbangi candaannya.

Raisa juga tak biasa curhat ke Hamish dan cenderung diam di rumah, namun bisa curhat di depan penonton yang jumlah ribuan.

Seperti diketahui, Raisa menikah dengan Hamish Daud pada 3 September 2017.

Dari pernikahan itu, keduanya sudah dikarunia seorang anak perempuan yang hingga kini wajahnya masih disembunyikan.

Kontributor : Tinwarotul Fatonah

Load More