Entertainment / Gosip
Minggu, 11 Januari 2026 | 15:25 WIB
Profil Roby Tremonti (Instagram/robytremonti)

Karier Musik

Tak hanya berbakat dalam akting, Roby juga unjuk kebolehannya bermain musik. Ia menjadi gitaris dalam band yang dibentuk Indra Birowo bernama Matari Band.

Tak hanya bergabung dalam band, Roby pada 2017 lalu juga sempat merilis single berjudul Hanya Sedetik Saja.

Hingga kini belum ada tanggapan resmi dari Roby Tremonti terkait sosok yang diduga melakukan child grooming dalam memoar Aurelie Moeremans.

Namun melalui media sosialnya, sang aktor sempat menyinggung kutipan hukum yang diduga untuk merespons soal tudingan yang kini dialamatkan kepadanya.

Kontributor : Rizka Utami

Load More