Suara.com - Dari tahun ke tahun ada saja inovasi yang dilakukan oleh produsen kosmetik untuk menggaet sebanyak-banyaknya konsumen yang kebanyakan adalah perempuan.
Dan, tren yang tengah berkembang saat ini adalah produk perawatan kecantikan berbahan alami yang menawarkan begitu banyak manfaat, tak hanya untuk kecantikan tetapi juga untuk kesehatan. Mulai dari produk berbahan dasar seperti buah-buahan, bunga dan rempah. Namun, pernahkah Anda membayangkan bahwa ganja ternyata dapat dimanfaatkan untuk mengatasi masalah kulit.
Terobosan inilah yang dilakukan oleh produk perawatan tubuh bermerk "Carun" yang menggunakan ekstrak ganja sebagai bahan utamanya. Produsen kosmetik tersebut mengatakan bahwa Zat kimia psikoaktif dalam ganja yang dimanfaatkan untuk perawatan wajah itu mengandung antioksidan, antibakteri dan mencegah alergi.
Gangguan kulit seperti jerawat, ruam, kulit kering, iritasi serta gatal diklaim bisa diatasi dengan ekstrak ganja.
Data dari penelitian tim "Carun" menyebutkan bahwa dalam ganja terdapat mineral seperti kalsium, magnesium dan potasium yang tinggi. Produk berbahan unik ini dikembangkan di Inggris, dan diciptakan serangkaian seri perawatan, mulai dari sabun, krim hingga minyak untuk wajah.
"Cannabinoid merupakan antioksidan kuat yang dapat bekerja dengan mengurangi peradangan dan terutama bila dikombinasikan dengan minyak pelembap, dapat membantu dalam menjaga fungsi pelindung alami kulit," ujar dr. Alexis Granite, konsultan kesehatan kulit di Cadogan Clinic, Inggris. (Daily Mail)
Berita Terkait
-
8 Bahan Berbahaya dalam Kosmetik Temuan BPOM: Dari Merkuri hingga Pewarna Karsinogenik
-
Cara Mudah Cek BPOM Kosmetik Pakai Barcode, Pastikan Produkmu Aman dan Asli!
-
5 Lipstik Nude Purbasari Andalan untuk Tampil Cantik Natural Setiap Hari
-
Produk Pinkflash Apa yang Dilarang BPOM? Kini Brand Janjikan Ganti Rugi ke Konsumen
-
Dikirim ke Bali, ASN Terlibat Modus Baru Peredaran Ganja Lewat Kerangka Vespa
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Cristina Macina, Pemimpin Perempuan yang Dorong Masa Depan Pangan Berkelanjutan di Indonesia
-
Transformasi Para Muse Natasha Luxe di Panggung Jakarta Fashion Week 2026
-
Koridor Timur Jakarta Kian Berkembang, Kini Jadi Magnet Investasi Brand Ternama
-
Perubahan Besar Dimulai dari Langkah Kecil: Gaya Hidup Berkelanjutan yang Bisa Dimulai Hari Ini
-
Apakah Semua Produk Wardah Wudhu Friendly? Ini 6 Pilihan Produk yang Aman untuk Muslimah
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Buat Cegah Flek Hitam di Usia 30
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya