Suara.com - Yuki Kato, Aktris, berbagi pengalaman saat menetap di Tokyo selama 5 bulan, kalau ia banyak mendapati hal yang berkesan dan tidak terlupakan khususnya merasakan banyak musim di Tokyo.
"Saya studi Bahasa Jepang pada 2015, sekaligus mengunjungi ayah saya, jadi banyak sekali pengalaman yang berkesan. Mulai dari tempat wisatanya, makanannya hingga budayanya," katanya pada acara Tokyo Tourism Seminar 2018, beberapa waktu lalu.
Cara terbaik menikmati Tokyo adalah berjalan kaki khususnya di Shibuya.
Kota ini dikenal sebagai pusat keramaian dan budaya Jepang modern, menjadi pusat tren jepang yang didedikasikan untuk mode dan seni.
Shibuya merupakan simbol dinamisme Tokyo. Perjalanan ke Tokyo tidak akan lengkap tanpa menginjakan kaki di Shibuya.Shibuya juga dikenal dengan kisah anjing Hachiko yang begitu menyentuh.
"Tokyo is unique and you can get everything, nggak ada yang buat saya nggak terkejut dan terkagum-kagum, jadi mulai dari kecanggihan teknologi, keindahan alam, budaya hingga cara masyarakatnya menyambut atau menyapa hangat orang asing. Jadi Tokyo memberikan kesan yang cukup membekas dan membuat saya ingin pulang dan pulang lagi, ya kebetulan kampung ayah saya kan di Tokyo jadi ya namanya pulang kampung," jelasnya.
Yuki Kato juga merekomendasikan Anda mengunjungi ASakusa, sinjuku, selain Shibuya di tokyo, Jepang.
Yuki Kato banyak merekomendasikan tempat-tempat menarik di Tokyo, Jepang, untuk dikunjungi orang Indonesia khususnya tempat yang membuatnya berkesan.
Berita Terkait
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
5 Sepatu dengan Desain Klasik dan Timeless, Nyaman Maksimal untuk Jalan Kaki
-
5 Bentuk Kacamata yang Cocok untuk Wajah Bulat, Bikin Lebih Tirus dan Tegas
-
Cuma Rp25 Ribuan, 7 Pilihan Lipstik Purbasari untuk Usia 40 Tahun dengan Kulit Sawo Matang
-
Pure Paw Paw untuk Apa Saja? Lebih dari Sekadar Pelembap Bibir, Ini 7 Manfaat Ajaibnya
-
6 Produk Anti Aging Sariayu agar Kulit Kencang dan Cerah, Cocok untuk 40 Tahun ke Atas
-
Urutan 12 Zodiak Paling Rawan Selingkuh, Siapa yang Hobi Permainkan Hati?
-
Apakah Tinted Sunscreen Bisa Memudarkan Flek Hitam? Cek 5 Pilihan yang Murah dan Bagus
-
Sosok Zohran Mamdani, Wali Kota Termuda dan Muslim Pertama dalam Sejarah New York
-
5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
-
Profil dan Pendidikan Gusti Purbaya, Kukuhkan Diri sebagai Raja Baru Keraton Solo di Usia 22 Tahun