Suara.com - Gimana Sih Cara Menyiasati Sepatu yang Kekecilan? Simak Tips Berikut.
Ketika membeli sepatu secara online tentu sangat menyebalkan jika barang yang datang ternyata lebih kecil meskipun ukurannya sudah sesuai dengan yang kita pesan. Lebih menyesakkan lagi jika barang tak bisa ditukar.
Masa iya sepatu kekecilan yang baru dibeli ini harus langsung dibuang begitu saja?
Namun tahukah Anda ternyata sepatu kekecilan bisa diakali lho. Berikut caranya mengutip Dewiku.
1. Panaskan sepatu
Memanaskan sepatu dengan hairdryer bisa membuatnya melar. Caranya mudah, gunakan kaus kaki tebal, atau kaus kaki tipis dua lapis untuk melindungi kakimu, lalu panaskan area-area yang terasa sempit pada sepatu tiap 20-30 detik hingga terasa melar.
Tapi harus hati-hati, ya. Jangan terus-terusan memanaskan karena bisa merusak kualitas bahan. Trik ini lebih cocok digunakan pada sepatu kulit ketimpang plastik.
2. Dinginkan
Udara dingin dan es batu akan membuat sepatu melar. Caranya isi plastik dengan air dan pastikan tidak ada kebocoran. Letakkan pada sepatu dan dinginkan dalam freezer minimal 8 jam hingga membeku. Setelahnya, diamkan sepatu di suhu kamar hingga es mencair.
Baca Juga: Partai Demokrat: Tak Ada Perempuan Bersama Andi Arief di Hotel
Cara ini efektif untuk sepatu berbahan plastik dan kain, tapi tidak dengan sepatu bahan kulit.
Lalu cara apalagi yang harus dilakukan? Baca artikel selengkapnya di bawah ini.
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 5 Rekomendasi Bedak Cushion Anti Longsor Buat Tutupi Flek Hitam, Cocok Untuk Acara Seharian
- 10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 23 Kode Redeem FC Mobile 6 November: Raih Hadiah Cafu 113, Rank Up Point, dan Player Pack Eksklusif
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
5 Rekomendasi Obat Jerawat Ampuh: Bisa Kempeskan dalam Semalam, Tak Khawatir Berbekas
-
Vitamin Apa Untuk Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Pilihan Skincare dengan Bahan Aktif Paling Aman
-
Krim Apa yang Cepat Menghilangkan Flek Hitam? Ini 5 Rekomendasinya
-
6 Lulur Mandi Murah untuk Mencerahkan Kulit, Harga Mulai dari Rp18 Ribuan Saja
-
5 Pilihan Lip Balm SPF untuk Lindungi Bibir saat Upacara Hari Pahlawan, Harga Terjangkau
-
5 Serum Vitamin C Terbaik untuk Meratakan Warna Kulit di Usia 30 Tahun, Bye Kulit Kusam!
-
Mengenang Antasari Azhar: Dari Jaksa Tegas hingga Ketua KPK di Era SBY yang Kontroversial
-
4 Shio Paling Hoki Secara Finansial Hari Ini: Rezeki Mengalir Deras!
-
5 Pilihan Sampo Hijab untuk Atasi Rambut Rontok dan Ketombe, Mulai Rp19 Ribuan
-
9 Inspirasi Outfit Hari Pahlawan Simpel untuk Acara Kantor, Sat Set Anti Ribet