Suara.com - Sosok tukang ledeng barangkali cenderung identik dengan sosok maskulin. Meski begitu, tak ada salahnya jika wanita cantik ingin memiliki pekerjaan itu, Carly Gayle salah satunya. Dia terkenal sebagai tukang ledeng cantik.
Tukang ledeng yang satu ini memang berbeda. Tidak tampak ada otot menonjol di lengannya. Malahan, Carly justru terlihat seperti model. Perawakannya tinggi, rambut panjang pirang, dan berwajah cantik.
Dilansir dari Daily Mail, ibu satu orang anak ini tertarik menekuni bidang pipa sejak umur 15 tahun. Kala itu, dia kerap membantu ayahnya yang bekerja sebagai tukang ledeng.
Entah karena terbiasa dengan pipa atau memang berbakat di bidang itu, Carly lalu memutuskan untuk memiliki bisnis pipanya sendiri. Hingga kini, dia masih menjalankan bisnis itu dan memiliki pendapatan hingga Rp 673 juta perbulan.
Baca juga: Naik Lamborghini, Video Undangan Ulang Tahun Crazy Rich Surabayan Ini Viral
Baca juga: Sudah Diumumkan, Ini Asal Usul Nama Anak Pangeran Harry dan Meghan Markle
Baca juga: Donita Berhijab, Adi Nugroho: Tambah Cantik, kan?
Wanita 30 tahun ini bercerita jika dia sering diremehkan saat bekerja. Namun baginya itu adalah hal yang biasa dan hanya dianggap angin lalu.
''Pada waktu itu, aku membawa perlengkapanku dan segerombolan pria mendekat sambil berkata 'jangan sakiti dirimu sayang','' ujar dia.
Baca Juga: Viral di Asian Games 2018, Begini Gaya Atlet Voli Kazakhstan Sambut Ramadan
Meskipun sering mendapat perlakuan tak menyenangkan, Carly mengaku mencintai pekerjaannya, terlebih dia bisa menjaga tubuhnya tetap bugar ketika bekerja. Begitulah, kerja fisik menjadi tukang ledeng membantunya tetap ramping.
Alih-alih menajdi berotot layaknya pria pekerja lapangan, tukang ledeng cantik justru menjadi langsing dan tubuhnya kencang. Kini dia malah semakin lebih cocok terlihat jadi model.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- Siapa Shio yang Paling Hoki di 5 November 2025? Ini Daftar 6 yang Beruntung
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
-
4 Rekomendasi Tablet RAM 8 GB Paling Murah, Multitasking Lancar Bisa Gantikan Laptop
Terkini
-
Perubahan Besar Dimulai dari Langkah Kecil: Gaya Hidup Berkelanjutan yang Bisa Dimulai Hari Ini
-
Apakah Semua Produk Wardah Wudhu Friendly? Ini 6 Pilihan Produk yang Aman untuk Muslimah
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Buat Cegah Flek Hitam di Usia 30
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya
-
10 Sepatu Jalan Kaki Terbaik dan Nyaman dari Brand Lokal hingga Luar Negeri
-
6 Rekomendasi Serum Retinol untuk Pekerja Malam, Lawan Penuaan Meski Kurang Tidur
-
Cara Mudah Cek BPOM Kosmetik Pakai Barcode, Pastikan Produkmu Aman dan Asli!