Suara.com - Beberapa hari yang lalu, diketahui bahwa Kerajaan Inggris mengadakan parade Trooping the Color yang digelar untuk merayakan ulang tahun Ratu Elizabeth II.
Selain menjadi penampilan perdana Meghan Markle di depan publik setelah cuti melahirkan, sosok Pangeran Louis tak kalah mencuri perhatian.
Hal tersebut disebabkan oleh outfit yang dipakai oleh Pangeran Louis pada hari itu sama persis dengan outfit Pangeran Harry sekitar 33 tahun yang lalu.
Dilansir dari laman Elle, ini pertama kalinya untuk putra bungsu Pangeran William dan Kate Middleton menghadiri parade Trooping the Color di Istana Buckingham, London.
Datang ke sebuah momen spesial, Pangeran Louis terlihat mengenakan atasan kemeja berwarna putih yang berhias bordiran biru dan celana pendek berwarna biru cerah juga.
Diketahui bahwa outfit yang sama juga pernah dipakai oleh Pangeran Harry saat menyaksikan Trooping the Color di tempat yang sama pada 1986.
Sebuah foto lama memperlihatkan potret Pangeran Harry sedang digendong Putri Anne ketika memakai baju tersebut. Seperti pada saat itu usia Pangeran Harry juga baru sekitar satu tahun.
Hal ini lah yang membuat berspekulasi, bisa jadi Pangeran Louis memang memakai outfit warisan sang paman. Sang ibu, Kate Middleton memang dikenal suka mendaur-ulang busana-busana lama untuk anak-anaknya.
Ikut menjadi pusat perhatian, Kate Middleton muncul dalam balutan gaun berwarna kuning rancangan Alexander McQueen yang disempurnakan dengan topi keluaran Philip Treacy.
Baca Juga: 5 Gaya Cinta Laura Berbalut Outfit Islami, Adem Banget!
Penampilan Kate Middleton di parade Trooping the Color tahun ini juga mengingatkan pada busana yang Putri Anne pakai saat Trooping the Color tahun 1986.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Mobil Bekas Punya Sunroof Mulai 30 Jutaan, Gaya Sultan Budget Kos-kosan
- 3 Pilihan Cruiser Ganteng ala Harley-Davidson: Lebih Murah dari Yamaha NMAX, Cocok untuk Pemula
- 5 HP Murah Terbaik dengan Baterai 7000 mAh, Buat Streaming dan Multitasking
- 4 Mobil Bekas 7 Seater Harga 70 Jutaan, Tangguh dan Nyaman untuk Jalan Jauh
- 5 Rekomendasi Mobil Keluarga Bekas Tahan Banjir, Mesin Gagah Bertenaga
Pilihan
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
-
HUT ke 68 Bank Sumsel Babel, Jajan Cuma Rp68 Pakai QRIS BSB Mobile
-
6 Rekomendasi HP Snapdragon Paling Murah untuk Kebutuhan Sehari-hari, Mulai dari Rp 1 Jutaan
-
7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
Terkini
-
7 Lipstik Lokal Warna Nude yang Tidak Pucat dan Tahan Lama untuk Pekerja
-
Rahasia Kulit Awet Muda: Peran Air dalam Hyaluronic Acid
-
Makna Tradisi Rambu Solo' di Toraja, Lebih dari Sekadar Ritual dengan Biaya Besar
-
Penjelasan Resmi Kemnaker soal Nasib BSU November 2025, Cair atau Tidak?
-
5 Sunscreen Chemical untuk Perlindungan Tanpa White Cast, Cocok untuk Semua Jenis Kulit
-
5 Lipstik Anti Bleeding Mulai Rp30 Ribuan untuk Wanita Usia 40-an, Tetap Rapi Meski Ada Garis Bibir
-
7 Taman Nasional Paling Memukau di Indonesia, Wajib Kamu Kunjungi
-
Nafkah Iddah dan Mut'ah Diberikan Berapa Lama? Erin Minta Rp1 M dari Andre Taulany
-
Promo Superindo Hari Ini 5 November 2025: Cek Katalog Super Hemat Terbaru!
-
Latar Belakang Giorgio Antonio, Temen Dekat Sarwendah yang Punya Bisnis Mentereng