Suara.com - Sekarang banyak orang yang berspekulasi jika makeup bisa membuat penampilan cewek semakin cantik. Namun ternyata ada 5 hal yang disembunyikan cewek di balik kecantikannya, lho. Apa saja, ya?
Memakai makeup, mengenakan outfit yang keren, dan merawat diri pasti sudah mempunyai tujuan yang jelas biar wajah terlihat lebih cantik untuk dirinya sendiri dan ketika bertemu dengan orang lain.
Namun, kira-kira apa ya hal yang disembunyikan cewek di balik kecantikannya? Penasaran kan pasti? Coba cek di bawah ini yuk.
1. Cahaya ketika foto agar kulit lebih cerah
Menurut survei, lebih dari 70 persen cewek menginginkan kulit cerah walaupun dengan cara yang instan. Mempunyai kulit cerah akan membuat cewek menjadi lebih percaya diri.
Apalagi saat foto, kebanyakan cewek akan memusingkan sumber cahaya agar mereka terlihat cerah di foto. Tentu tujuannya untuk membuat dirinya terlihat cerah dan cantik.
2. Pakai baju berlengan untuk menutupi ketiak yang hitam
Kebanyakan cewek masih tak percaya diri jika memiliki ketiak yang hitam. Mereka akan menutupi dengan pakaian berlengan. Mungkin sebagian besar dari mereka juga akan merasa jengkel karena tak bisa bergaya sesuka hati dengan memakai outfit tanpa lengan.
3. Mempunyai pose dan angle foto sendiri
Baca Juga: Bosan dengan K-Beauty? Kini Waktunya Lirik Tren Kecantikan dari Jepang
Dipercaya bahwa hampir semua cewek mempunyai pose dan angle foto sendiri. Sebab pose dan angle foto bisa mendapatkan bentuk tubuh ideal di dalam foto.
Tak hanya itu, angle foto biasanya juga berpengaruh kepada mimik wajah. Jika sudah mempunyai zona nyaman dalam menentukan angle foto, pasti ini akan menambah kepercayaan diri sendiri.
4. Menutupi bekas luka di kaki
Cewek memang dikenal jago menutupi hal-hal yang menjadi kekurangannya termasuk hal kecil. Seperti luka di bagian kaki. Meskipun orang-orang jarang melihat luka tersebut, namun mereka akan menutupinya.
Biasanya mereka akan menutupi dengan stocking atau kaus kaki agar terlihat tidak mencolok.
5. Mewarnai rambut untuk menutupi uban
Berita Terkait
Terpopuler
- Siapa Saja 5 Pelatih Tolak Melatih Timnas Indonesia?
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Pilihan Sunscreen Wardah dengan SPF 50, Efektif Hempas Flek Hitam hingga Jerawat
- 5 Body Lotion Mengandung SPF 50 untuk Mencerahkan, Cocok untuk Yang Sering Keluar Rumah
Pilihan
-
PSSI Kalah Cepat? Timur Kapadze Terima Tawaran Manchester City
-
Menkeu Purbaya Segera Ubah Rp1.000 jadi Rp1, RUU Ditargetkan Selesai 2027
-
Menkeu Purbaya Kaji Popok Bayi, Tisu Basah, Hingga Alat Makan Sekali Pakai Terkena Cukai
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
Terkini
-
Rotan, Warisan Nusantara yang Mendunia Lewat Sentuhan Brand Lokal dan Kolaborasi Global
-
7 Rekomendasi Sunscreen Buat Upacara Hari Pahlawan, Harga ala Dana Pelajar
-
5 Pilihan Parfum Aroma Gardenia untuk Kesan Feminin Kuat, Cocok bagi Wanita Percaya Diri
-
SMA 72 Jakarta Akreditasinya Apa? Ini Profil Sekolah yang Disorot usai Ledakan di Masjid
-
5 Rekomendasi Moisturizer Mengandung SPF untuk Usia 40 Tahun, Cegah Flek Hitam dan Penuaan
-
Kreasi Chef dan Mixologist Bali Mendunia, Bawa Pulang Penghargaan Kuliner Asia Pasifik
-
Ketika Kisah Cinderella Diceritakan Kembali Lewat Balet Klasik Bernuansa Modern
-
Kulit Kusam Bikin Gak Pede? Ini Penyebab dan Solusi Jitu yang Bisa Kamu Coba
-
Modest Fashion Go International! Buttonscarves Buka Gerai Eksklusif di Jewel Changi
-
4 Tips Menyimpan Sunscreen agar Tak Cepat Rusak, Biar Tetap Efektif Lindungi Kulit!