Suara.com - Ketahui 5 Fakta Sapi Limosin, Sapi dari Jokowi untuk Kurban di Bengkulu
Presiden Joko Widodo menyumbangkan sapi limosin seberat 1,2 ton untuk berkurban di Bengkulu. Memiliki harga mahal dan kualitas prima, sapi limosin memang sering dicari menjelang Hari Raya Idul Adha untuk dijadikan hewan kurban.
Dikenal sebagai salah satu ras sapi terbaik, sapi limosin memiliki berbagai fakta-fakta mencengangkan yang jarang kita tahu, sehingga membuat sapi ini banyak dicari para publik figur dan pejabat.
Apa saja fakta-faktanya? Berikut fakta sapi limosin mengutip That's Farming, Sabtu (10/8/2019).
1. Ras sapi asli Prancis
Sapi yang memiliki bobot hingga berton-ton ini merupakan ras sapi asli Prancis atau tepatnya dari daerah Marche dan Limousin. Semakin tinggi peminat membuat lebih dari 70 negara telah melakukan perkembang biakan jenis sapi ini.
Alasan banyak negara mengembang biakan sapi ini karena kemudahannya yang mampu beradaptasi di berbagai iklim dunia, termasuk Irlandia yang didominasi iklim dingin dan lembab.
2. Memakan pakan tertentu dan berkualitas
Besarnya sapi ini ditentukan dari pakan yang berkualitas. Pakannya tidak sembarangan seperti beli di pabrik dan sebagainya, tapi peternak akan rela mencarikan rumput yang berkualitas baik atau dibawa langsung ikut meladang dan digembala.
Baca Juga: Video Viral, Seekor Sapi Masuk Restoran, Warganet: Cari Tempat Sembunyi
Belum lagi perawatannya harus ekstra maksimal selayaknya manusia yang dimandikan dan dibersihkan dengan cara menggosok tubuhnya, serta kebanyakan peternak tidak akan membawa limosin untuk membajak sawah seperti sapi kebanyakan.
3. Ras sapi tertua di dunia
Limosin dikategorikan sebagai ras tertua, karena beredarnya lukisan di salah satu gua di Prancis kuno dan menggambarkan hewan yang menyerupai sapi limosin, dan membuktikan manusia hidup tinggal di gua bersama limosin.
Meski beberapa penelitian ditemukan lukisan itu menggambarkan bukan sapi limosin tapi ras sapi lain yang lebih tua, tetapi pada dasarnya sapi limosin memiliki ciri genetika yang sama.
4. Ras asli berbulu emas
Walau ada beberapa yang mengklaim limosin memiliki berbagai warna dari cokelat, hitam, hingga putih. Pada dasarnya sapi satu ini memiliki bulu asli berwarna emas.
Berita Terkait
Terpopuler
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
- 5 Sunscreen Terbaik Harga di Bawah Rp30 Ribu agar Wajah Cerah Terlindungi
- 7 Mobil Sedan Bekas Mulai 15 Jutaan, Performa Legenda untuk Harian
- 24 Kode Redeem FC Mobile 4 November: Segera Klaim Hadiah Parallel Pitches, Gems, dan Emote Eksklusif
Pilihan
-
Comeback Dramatis! Persib Bandung Jungkalkan Selangor FC di Malaysia
-
Bisnis Pizza Hut di Ujung Tanduk, Pemilik 'Pusing' Berat Sampai Berniat Melego Saham!
-
Bos Pajak Cium Manipulasi Ekspor Sawit Senilai Rp45,9 Triliun
-
6 Kasus Sengketa Tanah Paling Menyita Perhatian di Makassar Sepanjang 2025
-
6 HP Memori 128 GB Paling Murah Terbaru 2025 yang Cocok untuk Segala Kebutuhan
Terkini
-
Cristina Macina, Pemimpin Perempuan yang Dorong Masa Depan Pangan Berkelanjutan di Indonesia
-
Transformasi Para Muse Natasha Luxe di Panggung Jakarta Fashion Week 2026
-
Koridor Timur Jakarta Kian Berkembang, Kini Jadi Magnet Investasi Brand Ternama
-
Perubahan Besar Dimulai dari Langkah Kecil: Gaya Hidup Berkelanjutan yang Bisa Dimulai Hari Ini
-
Apakah Semua Produk Wardah Wudhu Friendly? Ini 6 Pilihan Produk yang Aman untuk Muslimah
-
5 Rekomendasi Sunscreen SPF 50 Buat Cegah Flek Hitam di Usia 30
-
Mau Beli Hijab Baru? Kenali Dulu 5 Jenis Kain yang Paling Populer Ini
-
3 Shio Paling Beruntung Besok 7 November 2025, Cek Nomor Hokinya!
-
5 Moisturizer Non-Comedogenic untuk Acne Prone Skin, Bebas Clog Kulit Tetap Lembap
-
Tema dan Link Downlod Logo Resmi Hari Pahlawan 2025, Lengkap dengan Makna dan Filosofinya