Suara.com - Ketahuan bermain dengan selingkuhan di mobil bisa menjadi malapetaka, apalagi jika orang yang memergoki adalah anak sendiri. Namun, bagaimana jika ternyata semuanya itu hanya salah paham?
Melansir Mirror, Kamis (18/6/2020), cuitan seorang pria pada 2018 lalu kembali diperbincangkan baru-baru ini. Pasalnya, kisah singkat yang dia unggah berkaitan dengan masker N95 yang popularitasnya meningkat sejak pandemi Covid-19.
Akun Twitter @AngryManTV berbagi kisah lucu saat putrinya yang baru berusia empat tahun hampir membuat dia bertengkar hebat dengan istri tercinta.
Dia menjelaskan jika putrinya tiba-tiba bertanya, "Ibu, mengapa bra milikmu ada di mobil Ayah?"
Pertanyaan itu jelas membuat si suami panik. Situasi jelas sudah memburuk begitu dia menyadari sang istri memberinya tatapan membunuh. Bukan tanpa alasan, kebetulan istrinya memang sudah tidak menaiki mobil mereka selama sekian minggu. Lalu, kenapa bisa ada pakaian dalam wanita di sana?
Pria itu tentu saja langsung membantah klaim sang anak. Dia sangat yakin tak ada benda seperti itu di mobilnya.
Namun, si anak kembali berkata dengan polosnya, "Ya, seperti mangkuk dengan tali."
Akhirnya, mereka bertiga menuju garasi dan memeriksa mobil yang mendadak jadi tempat kejadian perkara untuk kasus dugaan perselingkuhan.
Bukan bra selingkuhan atau milik siapapun, mereka lalu menemukan masker N95 yang tergeletak di antara dua kursi depan.
Baca Juga: Bikin Miris, Kisah Anak Curiga Ayahnya Selingkuh dengan Pria Lain
Unggahan @AngryManTV itu telah menjadi viral dan mendapatkan lebih dari 61 ribu retweets dan 160 likes. Banyak warganet yang tertawa membaca cuitan itu dan meninggalkan beragam komentar.
"Itulah yang kamu dapatkan jika kamu memiliki anak cerdas," komentar seorang warganet.
"Aku selalu menginginkan anak perempuan tapi sekarang aku perlu berpikir ulang," komentar warganet lain.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 10 Lipstik Paling Laris di Shopee Indonesia, Brand Lokal Mendominasi
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Review dan Harga Sunscreen KOMAR MAX, Apa Saja Varian Terbaiknya?
-
Cara Bikin CV 'Sat-set' Dilirik HRD: Gak Perlu Bayar Jasa Rp600 Ribu!
-
Kapan Sidang Isbat Awal Ramadan 2026? Ini Jadwal Resminya
-
Asics Gel Kayano 32 untuk Apa? Cocok bagi Pemilik Kaki Rata
-
Tahapan Seleksi Petugas Haji 2026 Apa Saja? Heboh Chiki Fawzi Mendadak Dicopot
-
5 Produk Viva Cosmetics yang Ampuh Atasi Flek Hitam, Harga di Bawah Rp50 Ribu
-
5 Rekomendasi Sepatu New Balance untuk Running, Bikin Lari Nyaman dan Ngebut
-
Berapa Harga Lipstik YSL? 5 Produk Lokal Ini Bisa Jadi Alternatifnya
-
7 Rekomendasi Skincare Lidah Buaya Untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun
-
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?